Debut (Kedua) Sensasional Ronaldo

MU kian perkasa bersama Ronaldo, di sisi lain, Juventus merana.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

MANCHESTER – Gemuruh Stadion Old Trafford tak terbendung ketika Cristiano Ronaldo berjalan keluar lorong pemain saat Manchester United (MU) melawan Newcastle United, dalam lanjutan Liga Primer Inggris, Sabtu (11/9) malam WIB. Betapa tidak, pria dengan nama panggung CR7 itu mencatat debut keduanya bersama pasukan Iblis Merah. Penantian selama 12 tahun...

 
Berita Terpopuler