Pokhara, Bandara Internasional Baru di Nepal

Bandara Pokhara diharapkan dapat menjadi pusat konektivitas dengan banyak negara.

Xinhua
Bandar Udara Internasional Pokhara, Nepal.
Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, NEPAL — Perdana Menteri (PM) Nepal Pushpa Kamal Dahal meresmikan Bandar Udara Internasional Pokhara, Nepal.

Perdana Menteri Nepal berharap Bandara Pokhara dapat menjadi pusat konektivitas dengan banyak negara.

Bandara Pokhara sendiri merupakan bandara internasional ketiga di Nepal, dirancang dan dibangun berdasarkan standar China dan ICAO.

 

 

Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo

 
Berita Terpopuler