DPR: Tetap Terapkan Protokol Kesehatan Saat Berkumpul Bersama Keluarga

Protokol kesehatan diimbau tetap diterapkan selama berkumpul bersama keluarga.

ANTARA/Aji Styawan/nym
Warga bersalaman saat mengikuti acara silaturahim lintas agama dalam perayaan Idul Fitri 1443 Hijriah di Dusun Tekelan, Desa Batur, Getasan, Kabupaten Semarang, Jawa Tengah.
Rep: Muhammad Rizki Triyana Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sekretaris Jenderal DPR RI Indra Iskandar mengucapkan selamat Hari Raya Idul Fitri 1443 H kepada umat muslim di tanah air.

Indra mengatakan setelah sebulan lamanya menjalankan ibadah puasa, saatnya berkumpul dengan keluarga serta memberikan pintu maaf yang sebesar-besarnya. Ia pun mengingatkan tetap menerapkan protokol kesehatan saat berkumpul bersama keluarga.

 

 

Video Editor | Fakhtar Khairon Lubis

 

 
Berita Terpopuler