Kontingen All England Indonesia Mendarat di Soekarno Hatta

Pebulutangkis All England Indonesia mengikuti jumpa pers setibanya dari Inggris di Terminal VVIP Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin (22/3/2021)malam. Tim All England Indonesia kembali ketanah air lebih cepat setelah dipaksa mundur dari kejuaraan All England karena kedapatan satu pesawat dengan penumpang yang positif COVID-19.

Pebulutangkis All England Indonesia Greysia Polli (kanan) bersama bersama Marcus F Gideon memberikan keterangan pers setibanya dari Inggris di Terminal VVIP Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin (22/3/2021)malam. Tim All England Indonesia kembali ketanah air lebih cepat setelah dipaksa mundur dari kejuaraan All England karena kedapatan satu pesawat dengan penumpang yang positif COVID-19.

Pebulutangkis All England Indonesia Mohammad Akhsan (kanan) bersama pemain lainnya disambut pengurus PB PBSI setibanya dari Inggris di Terminal VVIP Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin (22/3/2021)malam. Tim All England Indonesia kembali ketanah air lebih cepat setelah dipaksa mundur dari kejuaraan All England karena kedapatan satu pesawat dengan penumpang yang positif COVID-19.

Menpora Zainudin Amali (kiri) mendampingi Sekjen PB PBSI Jendral polisi Listyo Sigit Prabowo (kanan) saat memberikan keterangan pers terkait kedatangan pemain All England Indonesia di Terminal VVIP Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin (22/3/2021)malam. Tim All England Indonesia kembali ketanah air lebih cepat setelah dipaksa mundur dari kejuaraan All England karena kedapatan satu pesawat dengan penumpang yang positif COVID-19.

Red: Yogi Ardhi

REPUBLIKA.CO.ID, BANTEN -- Pebulutangkis All England Indonesia mengikuti jumpa pers setibanya dari Inggris di Terminal VVIP Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin (22/3)malam.

Tim All England Indonesia kembali ke tanah air lebih cepat setelah dipaksa mundur dari kejuaraan All England karena kedapatan satu pesawat dengan penumpang yang positif COVID-19.

 
Berita Terpopuler