Panglima Ditolak AS, HNW: Langkah Diplomatik Harus Dilakukan

ROL/Havid Al Vizki
Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Hidayat Nur Wahid
Rep: Havid Al Vizki Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Hidayat Nur Wahid mengatakan protes keras yang dilakukan bisa berupa langkah diplomatik pemerintah Indonesia terhadap Amerika Serikat. Senin (23/10).

Hidayat mengatakan, Menteri Luar Negeri seharusnya bisa menyampaikan protes keras kepada Duta Besar (Dubes) Indonesia di Amerika. Dia menambahkan Dubes Indonesia bisa menyampaikan langsung kepada pemerintah Amerika terkait penolakan tersebut.

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer:

Havid Al Vizki

Video Editor:

Fian Firatmaja

 
Berita Terpopuler