Belajar Bahasa Isyarat Gratis di Gelaran Car Free Day Surabaya

Kegiatan itu sebagai sarana komunikasi dengan penyandang tunarungu dan tunawicara

Sejumlah pengunjung belajar Bahasa Isyarat Indonesia (Bisindo) saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (Car Free Day) di Jalan Darmo, Surabaya, Jawa Timur, Ahad (2/7/2023). Pembelajaran bahasa isyarat secara gratis tersebut untuk memberikan keterampilan menggunakan bahasa isyarat kepada masyarakat luas sebagai sarana komunikasi dengan penyandang tunarungu ataupun tunawicara.

Warga belajar Bahasa Isyarat Indonesia (Bisindo) saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (Car Free Day) di Jalan Darmo, Surabaya, Jawa Timur, Ahad (2/7/2023). Pembelajaran bahasa isyarat secara gratis tersebut untuk memberikan keterampilan menggunakan bahasa isyarat kepada masyarakat luas sebagai sarana komunikasi dengan penyandang tunarungu ataupun tunawicara.

Red: Edwin Dwi Putranto

REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Sejumlah pengunjung belajar Bahasa Isyarat Indonesia (Bisindo) saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (Car Free Day) di Jalan Darmo, Surabaya, Jawa Timur, Ahad (2/7/2023).

Pembelajaran bahasa isyarat secara gratis tersebut untuk memberikan keterampilan menggunakan bahasa isyarat kepada masyarakat luas, sebagai sarana komunikasi dengan penyandang disabilitas (tunarungu ataupun tunawicara).

 
Berita Terpopuler