4 Faktor Penyebab Banjir Rob di Pantura Jawa

4 Faktor Penyebab Banjir Rob di Pantura Jawa

4 Faktor Penyebab Banjir Rob di Pantura Jawa
Rep: Slamet Samsoerizal Red: Retizen

sumber foto: Republika.co.id

Banjir Rob di Pantura Jawa masih terjadi hingga hari ini (25/05/22). Menurut Badan Meteorologi, Klimatoogi, dan Geofisika (BMKG) penyebab banjir rob ekstrem terjadi akibat fenomena perigee telah mengecil. Puncaknya seharusnya pada14 -20 Mei 2022. Itu sebabnya, faktor meteorologis berupa angin kencang dan gelombang tinggi di Laut Jawa lebih dominan.

sumber foto: ANTARA/Aji S

Ada 4 faktor penyebab Banjir Rob di Pantura, yaitu (1) penurunan muka tanah per tahun di kota-kota Pantura Jawa; (2) meningkatnya ketinggian pasang air laut maksimum karena bulan purnama dan munculnya fenomena perigee yaitu jarak terdekat Bulan ke Bumi; (3) Angin kencang (20-25 knot) dan gelombang tinggi di Laut Jawa (1,25 -2,5 m); dan (4) jebolnya tanggul laut di Lamicitra

 
Berita Terpopuler