Amphuri Go Permudah Masyarakat Lakukan Ibadah Haji dan Umrah

Republika/Raisan Al Farisi
Ketua Asosiasi Muslim Penyelenggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (Amphuri) Joko Asmoro (kiri) memberikan piagam penghargaan kepada Manajer Iklan Harian REPUBLIKA Indra Wisnu Wardhana (kanan) saat musyawarah nasional ke-IV yang diadakan di Bogor, Jawa
Rep: Fian Firatmaja Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Guna memudahkan masyarakat dalam mencari penyelenggara haji dan umrah, Asosiasi Muslim Penyelanggara Haji dan Umrah Republik Indonesia (Amphuri) menghadirkan Amphuri Go.

Ketua Umum Amphuri Joko Asmoro menjelaskan Amphuri Go merupakan sebuah aplikasi berbasis e-commerce. Dalam portal tersebut penyelenggara bisa menaruh paket penawaran perjalanan ibadah haji dan umrah.

Menurut Joko, portal tersebut dihadirkan guna mengikuti perkembangan teknologi. Selain itu masyarakat juga terbantu untuk mendapatkan informasi yang cepat dan akurat terkait perjalanan ibadah haji dan umrah.

 

 

Video Editor:
Fian Firatmaja

 
Berita Terpopuler