Selasa 27 Jul 2021 14:03 WIB

STMIK Antar Bangsa Gelar Webinar Internasional

STMIK Antar Bangsa menggelar acara Webinar International.

STMIK) Antar Bangsa menggelar acara Webinar International dalam rangka menyambut Dies Natalis yang ke-14.
Foto:

Selanjutnya, Direktur RLC dan Sumber Daya Manusia Paytren Group, Ardian Asmar mengungkapkan juga tentang bagaimana mata uang digital ini sangat berkembang pesat dari waktu ke waktu. Dan ia menjelaskan juga bagaimana menagntisipasi tantangan Digital Currency di sektor pendidikan ini agar tidak terjadi gelombang disrupsi.

“Mata uang digital akan berkembang dari waktu ke waktu. Sektor pendidikan menghadapi tantangan untuk mengantisipasi gelombang disrupsi dengan bergabung dalam diskusi, terlibat dalam teknlogi,” ucap ia.

Selanjutnya, acara diisi oleh sesi tanya jawab antara peserta dengan narasumber. Acara ini diikuti oleh 200 peserta yang terdiri dari para Dosen dan Mahasiswa dari sejumlah kota di Indonesia. Hadir pula peserta dari luar negeri. 

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement