Jasa Transportasi Laut Antarpulau di Maluku Utara

Kapal cepat menjadi alat transportasi utama bagi warga Pulau Makian dan Pulau Moti

Sejumlah penumpang berada di atas kapal cepat melintas di perairan Kepulauan Tidore saat bertolak dari Kota Ternate menuju Pulau Makian, Kabupaten Halmahera Selatan, Maluku Utara, Kamis (24/8/2023). Kapal cepat menjadi alat transportasi utama bagi warga Pulau Makian dan Pulau Moti untuk menyeberang antar pulau dengan tarif Rp80 ribu per orang dengan jarak tempuh sekitar 4 jam.

Sejumlah penumpang yang menggunakan kapal cepat setibahnya di Pulau Moti, Maluku Utara, Kamis (24/8/2023). Kapal cepat menjadi alat transportasi utama bagi warga Pulau Makian dan Pulau Moti untuk menyeberang antar pulau dengan tarif Rp80 ribu per orang dengan jarak tempuh sekitar 4 jam.

Red: Mohamad Amin Madani

REPUBLIKA.CO.ID,HALMAHERA SELATAN -- Sejumlah penumpang berada di atas kapal cepat melintas di perairan Kepulauan Tidore saat bertolak dari Kota Ternate menuju Pulau Makian, Kabupaten Halmahera Selatan, Maluku Utara, Kamis (24/8/2023).

Kapal cepat menjadi alat transportasi utama bagi warga Pulau Makian dan Pulau Moti untuk menyeberang antar pulau dengan tarif Rp 80 ribu per orang dengan jarak tempuh sekitar empat jam.  

 
Berita Terpopuler