REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Arsenal dan Juventus berpeluang untuk bertukar pemain. Pertukaran pemain tersebut adalah Gabriel dengan Arthur Melo. Dilansir dari laman Express, Senin (16/5), Juventus mengklaim sangat menyukai pemain...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Tiga klub asal London dikabarkan berminat untuk menampung Paulo Dybala pada musim depan. Penyerang asal Argentina itu memang akan meninggalkan Juventus pada akhir musim ini dengan...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Ibunda Kylian Mbappe, Fayza Lamari membantah kabar terbaru mengenai anaknya. Belakangan, Mbappe disebut-sebut telah sepakat bertahan di Paris-Saint Germain (PSG).Media Prancis, Le Parisien mengeluarkan informasi mengenai...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung akan segera berkumpul untuk melakukan latihan perdana pada Senin (16/5/2022). Dua pekan sebelum para penggawa Maung Bandung berkumpul, manajemen Persib menyelesaikan persiapan administrasi pemain.Direktur...
REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Juventus dikabarkan tertarik menampung gelandang bertahan asal Serbia, Nemanja Matic. Kontrak gelandang berusia 33 tahun itu bersama Manchester United memang akan habis pada 30 Juni mendatang...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Pelatih Liverpool, Jurgen Klopp, menyatakan The Reds siap memasuki level baru dalam urusan mendapatkan pemain baru di bursa transfer pemain. The Reds, tutur Klopp, berada dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Kepindahan pemain Chelsea, Antonio Rudiger ke Real Madrid semakin terbuka. Laporan menyebut Real Madrid siap membayar Rudiger dengan biaya 50 juta poundsterling atau Rp 900 miliar.Sebelumnya...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester United dilaporkan telah diundang oleh agen sepak bola, Jorge Mendes. Mendes mengajak Setan Merah untuk menawar pemain Wolverhampton Wanderers, Ruben Neves. Ruben Neves menarik perhatian...
REPUBLIKA.CO.ID, KATALAN--Barcelona dilaporkan kian dekat mengamankan bek kiri Spanyol Javi Galan senilai 10 juta Euro dari Celta Vigo musim panas ini menurut Sport, dilansir dari thehardtackle, Kamis (28/4). Galan...
Pablo Gavi, Gelandang Muda Barcelona Raksasa Liga Inggris Manchester City dan Liverpool tertarik mendatangkan Pablo Gavi dari Barcelona. Saat ini dia baru berusia 17 tahun tapi sudah menjadi pemain andalan...
REPUBLIKA.CO.ID, MUENCHEN--Striker Bayern Muenchen Robert Lewandowski dilaporkan telah memberitahu Barcelona bahwa ingin bergabung dengan mereka musim panas ini menurut Sport, dilansir dari Sportsmole, Ahad (3/4). Laporan tersebut mengeklaim Lewandowski...
Presiden Barcelona, Joan Laporta, baru-baru ini membeberkan pendapatnya mengenai situasi keuangan klub yang dipimpinnya tersebut. Dia pun mengatakan bahwa Barcelona sudah siap sibuk belanja pemain di bursa transfer musim...
Logo Arsenal Bos Arsenal Mikel Arteta telah melepas banyak pemain dari skuadnya sejak Desember 2019. Mesut Ozil, Shkodran Mustafi dan Pierre-Emerick Aubameyang adalah tiga dari banyak pemain yang dilepas sang...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Jagoan klub Brasil, Palmeiras, Endrick terlihat berada di Madrid pekan ini. Laporan menyebut penyerang muda dan keluarganya terlihat menikmati restoran Madrid dan kesempatan berbelanja setelah tiba pada...
REPUBLIKA.CO.ID, SEVILLE — Pemain pinjaman Manchester United Anthony Martial mengungkapkan bahwa dia menolak Barcelona dan Juventus pada saat bursa transfer bulan lalu.Penyerang asal Prancis itu malah menandatangani kontrak dengan...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved