REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Arema Cronus meminta maaf kepada Persipura Jayapura. Permohonan tersebut, resmi disampaikan menejemen klub di Malang, Jawa Timur (Jatim), menyusul komentar yang disampaikan pelatih Milomir Seslija. Ketua Umum Persipura,...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Semen Padang FC menang tipis atas Mitra Kukar 3-2 pada laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A, di Stadion GOR Haji Agus Salim, Padang, Senin (12/12). Kemenangan...
REPUBLIKA.CO.ID, PAMEKASAN -- Madura United (MU) FC menaklukkan Perseru Serui dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016 di Gelora Ratu Pamelingan, Pamekasan, Jawa Timur, Sabtu (10/12). Ini...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Pelatih Kepala PSM Makassar Robert Rene Alberts meminta ketegasan dan komitmen PT Gelora Trisula Semesta (GTS) terhadap klub yang tidak bersedia melepas pemainnya untuk memperkuat timnas...
REPUBLIKA.CO.ID, PAMEKASAN -- Madura United akhirnya terjungkal dari puncak klasemen sementara Indonesia Soccer Championship (ISC) A setelah klub berjuluk Laskar Sape Kerap kalah lawan Persipura Jayapura dengan skor 0-2. Dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pelatih Persib Bandung Djadjang Nurdjaman menyatakan optimistis timnya segera meninggalkan papan tengan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Ia menegaskan, Persib tidak mau terus tercecer di papan...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG --- Kepergian penjaga gawang Teja Paku Alam bergabung dengan tim nasional Indonesia yang akan berlaga pada turnamen Piala AFF 2016 berimbas pada persiapan Sriwijaya FC. Laskar Wong Kito...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung berhasil mengatasi tim kuat Persipura Jayapura 2-0 pada lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016 di Stadion Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung, Sabtu (12/11). Gol...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Pelatih Madura United (MU) Mario Gomes de Olivera menyatakan faktor kondisi lapangan Stadion Gelora Andi Mattalatta, Makassar yang buruk menjadi penyebab timnya. MU mengalami kekalahan 0-1...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- PSM Makassar memastikan tiga angka usai mengalahkan Madura United dengan skor 1-0 dalam lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Gelora Andi Mattalatta, Makassar, Sabtu...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Untuk kali keempat secara berurutan, duel Persija Jakarta kontra Persib Bandung berakhir tanpa gol. Skor 0-0 menjadi hasil akhir saat kedua tim berhadapan dalam lanjutan Indonesia...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Seperti perkiraan sebelumnya, pertarungan Persija Jakarta kontra Persib Bandung dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Manahan Solo, Sabtu (5/11) berlangsung ketat. Akan tetapi,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Persija Jakarta akan menjamu Persib Bandung dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (5/11) petang. Laga ke-27 ini diperkirakan bakal...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Duel sengit diprediksi bakal tersaji di Stadion Manahan, Solo. Sabtu (5/11) petang ini dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A. Bukan hanya Persib yang mengincar...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Absennya Bobotoh di lapangan tak membuat Persib Bandung kehilangan motivasi saat melakoni duel sengit kontra Persija Jakarta di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (5/11). Justru skuat Maung...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Pelatih Persipura Jayapura Angel Alfredo Vera meyakini skuat asuhannya bisa mengalahkan tim tamu Pusamania Berneo FC (PBFC) dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (TSC) di Stadion Mandala,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANGKALAN -- Madura United berhasil mengalahkan Persegres Gresik United dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016 di Stadion Gelora Bangkalan, Jumat (4/11) sore. Gol Madura United dicetak...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Pelatih Persib Bandung Djadjang Nurdjaman menyatakan semua pemainnya siap tempur untuk mengalahkan tuan rumah Persija Jakarta pada pertandingan lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016 di Stadion...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Tim tuan rumah Persija Jakarta siap membalas kekalahan putaran pertama saat menjamu Pusamania Borneo FC Samarinda pada pertandingan lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016 di Stadion...
REPUBLIKA.CO.ID, GIANYAR -- Tuan rumah Bali United gagal memanfaatkan status tuan rumah saat menjamu Bhayangkara dalam ajang Indonesia Soccer Championship (ISC) di Stadion Kapten I Wayan Diptha, Gianyar, Bali,...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Sriwijaya FC tidak akan tampil dengan kekuatan penuh mejalani laga Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016 melawan Persipura di Stadion Mandala, Jayapura, Ahad (30/10). Beberapa pemain pilar akan...
REPUBLIKA.CO.ID, SAMARINDA -- Kesebelasan Mitra Kukar siap meredam pemuncak klasemen Indonesia Soccer Championships (ISC) A 2016 Madura United ( MU) pada laga yang akan berlangsung Stadion Aji Imbut, Tenggarong,...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- PSM Makassar termotivasi revans saat menjamu Persib Bandung dalam lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Gelora Andi Mattalatta Mattoanging Makassar, Sabtu (29/10). Pelatih PSM Robert...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Sriwijaya FC kembali menjalani laga tandang tanpa kekuatan penuh. Laskar Wong Kito akan bertandang ke markas PSM Makassar di Stadion Andi Mattalatta, Senin (17/10), tanpa ujung tombak...
REPUBLIKA.CO.ID, Setelah hampir 3 minggu Persib tidak bisa menggelar pertandingan kandang karena penyelenggaraan PON XIX Jabar, Persib kembali menjamu tim lawan. Kali ini pertandingan dilakukan di Stadion Wibawa Sakti...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Pelatih kepala PSM Makassar Robert Rene Alberts meminta manajemen mengupayakan pengganti Luiz Ricardo yang tidak bisa lagi memperkuat tim Juku Eja dalam lanjutan Indonesia Soccer Championship...
REPUBLIKA.CO.ID, CIKARANG -- Persib Bandung mengincar Stadion Wibawa Mukti, Cikarang Timur, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat untuk dijadikan kandang sementara pada lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. "Persib juga mengincar...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Persipura Jayapura mengalahkan Semen Padang dengan skor 2-0 dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Mandala, Jayapura, Sabtu (17/9) sore. Seperti dikutip dari...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG --- Setelah melibas Madura United (MU) di Stadion Bangkalan, Madura dengan skor telak 5 – 2 pada Rabu (14/9), para pemain Sriwijaya FC mendapat kesempatan menikmati libur...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG --- Sriwijaya FC tidak datang dengan kekuatan penuh saat melawat ke Madura untuk menjalani laga tandang melawan Madura United (MU). Klub berjuluk Laskar Wong Kito datang dengan hanya membawa 17...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Persib Bandung harus pulang dengan tangan hampa setelah dilibas Sriwijaya FC tiga gil tanpa balas pada laga lanjutan Torabika Soccer Championship di Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring,...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Duel sengit antara Persija Jakarta kontra Persipura Jayapura di Stadion Manahan, Solo, Sabtu (10/9), berakhir imbang dengan skor 1-1. Ini menjadi hasil imbang ketiga dari pertemuan...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Babak pertama pertandingan lanjutan Torabika Soccer Championship antara Persija Jakarta melawan Persipura Jayapura masih skor kacamata. Kedua tim belum mampu mencetak gol hingga babak pertama berakhir. Adu...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG --- Persib Bandung akan mulai menjalani laga pertama putaran kedua Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016. Maung Bandung akan bertandang ke markas Sriwijaya FC, Stadion Gelora Sriwijaya, Sabtu...
REPUBLIKA.CO.ID, BANGKALAN -- Fabiano Beltrame hanya jadi penonton saat timnya Madura United (MU) FC menjamu PS TNI di Stadion Gelora Bangkalan (SGB) Jawa Timur, Jumat (9/9). Sang kapten tak...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO -- Persija menjadi tuan rumah menjamu Persipura Jayapura pada lanjutan kompetisi putaran kedua Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016 di Stadion Manahan, Kota Solo pada Sabtu (10/9)...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Tim Semen Padang FC ditahan imbang oleh tamunya Persija Jakarta dengan skor imbang 0-0 dalam laga lanjutan Torabika Soccer Championship (TSC) di Stadion GOR H Agussalim, Padang,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- PS Barito Putera dikalahkan Mitra Kukar FC dengan skor 0-1 dalam lanjutan liga Torabica Soccer Championship (TSC) 2016 di Stadion 17 Mei, Sabtu (3/9) malam. Barito Putera...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Pelatih Sriwijaya FC Widodo Cahyono Putro mengapresiasi penampilan anak asuhnya saat meladeni Persiba Balikpapan pada laga pekan ke-18 Indonesia Soccer Championship (ISC) A. Sebab, hanya dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, PALEMBANG -- Memulai pertandingan perdana putaran kedua Indonesia Soccer Championship ISC) 2016 berhasil meraih poin penuh dengan menaklukkan Persiba Balikpapan 3-1 di Stadion Gelora Sriwijaya, Jakabaring, , Sabtu (3/9). Sejak wasit...
REPUBLIKA.CO.ID, GIANYAR -- Persipura Jayapura berhasil menundukkan tuan rumah Bali United dengan skor tipis 1-0 dalam ajang Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Kapten Diptha, Gianyar, Bali, Sabtu...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- I Made Wirawan punya tekad besar pada putaran kedua Indonesia Soccer Championship (A). Ia berjanji akan tampil lebih sigap lagi untuk mengurangi kebobolan yang terjadi pada putaran...
REPUBLIKA.CO.ID, GRESIK -- Semen Padang menahan imbang tuan rumah Persegres Gresik United 1-1 dalam laga terakhir putaran pertama Indonesia Soccer Championship (ISC) 2016 yang berlangsung di Stadion Tridharma, Petrokimia...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jelang putaran pertama Indonesia Soccer Championship (ISC) A, Persib Bandung bakal mendapatkan bek asal Australia, Diogo Ferreira. Langkah terakhir yang akan ditempuh adalah negosiasi kontrak dengan manajemen...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Dua gol Boaz Solossa membawa Persipura Jayapura menaklukkan Persegres Gresik United 3-0 dalam laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A di Stadion Mandala, Kota Jayapura, Sabtu...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Madura United (MU) Achsanul Qosasi menegaskan tim pelatih harus melakukan pembenahan usai dikalahkan Semen Padang dengan skor 1-3. Dengan kekalahan itu, kata dia, MU belum menjadi...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Vendry Mofu tidak bisa memperkuat Semen Padang dalam laga kandang melawan Bhayangkara Surabaya United (BSU) pada pekan ke-15 Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016 di Stadion...
REPUBLIKA.CO.ID, SOLO-- Persija Jakarta ingin menjamu PSM Makassar dalam turnamen lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) A 2016 di Stadion Manahan, Solo, pada 21 Agustus 2016. Ketua panitia penyelenggara lokal Heri...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Semen Padang berhasil membungkam Madura United 3-1 pada laga lanjutan Indonesia Soccer Championship (ISC) di Stadion GOR H Agus Salim, Padang, Senin (8/8). Marcel Silva memborong...
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Arema Cronus kembali memetik poin sempurna dalam lanjutan Indonesia SOccer Championship (ISC) A. Singo Edan kali ini menang tipis 1-0 atas Bali United di Stadion Kanjuruhan...