REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Lusinan pemrotes memblokir pintu masuk ke Museum Louvre dan memaksa tempat tersebut tutup pada Jumat (17/1). Demonstrasi ini dilakukan untuk mengecam rencana pemerintah Prancis merombak sistem...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Kepolisian Prancis menggunakan gas air mata untuk membubarkan massa yang memblokade depo bus di Paris pada Kamis (2/1). Bentrokan terbaru terjadi antara pihak berwenang dan serikat...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Presiden Prancis Emmanuel Macron berjanji untuk mendorong perbaikan sistem pensiun. Macron mempertahankan sikapnya walaupun diprotes serikat buruh Prancis yang menggelar unjuk rasa selama beberapa pekan.Dalam pidato...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Bentrokan kecil antara pengunjuk rasa dan aparat Kepolisian Prancis mewarnai aksi protes di stasiun Gare de Lyon Paris pada Senin (23/12). Aksi mogok nasional terhadap rencana Presiden...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Serikat pekerja nasional Prancis Confédération Générale du Travail (CGT) mengatakan produksi kilang minyak Lavera milik PetroIneos yang menghasilkan 210 ribu barel per hari terhenti pada Ahad...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Perusahaan penyalur listrik Prancis mengatakan jaringan mereka di Paris dan beberapa kota lainnya di Prancis disabotase pengunjuk rasa. Selama satu pekan terakhir Prancis diterpa unjuk rasa yang...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Komisaris Tinggi untuk Pensiun, Jean-Paul Delevoye mengundurkan diri pada Senin (16/12), karena ada potensi konflik kepentingan dalam reformasi pensiun. Pengunduran diri Delevoye disebut dapat memberikan pukulan kepada...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Empat serikat pekerja Prancis mengancam akan meningkatkan aksi protes, jika pemerintah tidak menarik kembali rencana reformasi pensiun pada pekan ini. Dalam sebuah pernyataan bersama, Federasi Kerata Api,...
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Polisi Paris bentrok dengan aktivis rompi kuning yang ikut bergabung dalam unjuk rasa perubahan sistem pensiun. Unjuk rasa ini memblokir tol dan kereta yang mengganggu lalu...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@rol.republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved