REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mantan pelatih Tottenham Hotspur, Harry Redknapp menilai Mauricio Pochettino merupakan salah satu pelatih yang diminati banyak klub. Redknapp menilai, Pochettino bisa saja membesut Arsenal, rival Tottenham,...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Gelandang tengah Tottenham Hotspur Harry Winks menjelaskan apabila dirinya berhutang budi dengan pelatih Mauricio Pochettino. Pernyataan itu dikatakan Winks selepas kabar pemecatan Pochettino dari London Utara.
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Jose Mourinho menjawab pertanyaan yang mengaitkan dirinya pada bursa kepelatihan Tottenham Hotspur untuk menggantikan peran Mauricio Pochettino yang baru dipecat kemarin. Ia merasa seperti 'deja vu'...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Tottenham Hotspur memecat Mauricio Pochettino dari jabatan sebagai pelatih pada Selasa (19/11) waktu setempat. Manajemen <i>the Lily White</i> bergerak cepat untuk mencari pelatih baru, dan dikabarkan...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@rol.republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved