REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur DKI Anies Baswedan kembali menghadiri rapat paripurna dengan DPRD DKI. Anies juga berbicara tentang reklamasi meski tidak memberikan pernyataan secara jelas.Berikut kegiatan Anies di hari...
REPUBLIKA.CO.ID, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyampaikan pidato RAPBD 2018 di hadapan anggota DPRD DKI di hari ke-30 setelah dilantik sebagai Jakarta 1. Pidato ini sempat tertunda dan baru...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Nasihin MashaMenghadiri momen-momen politik penting merupakan ritual tersendiri bagi wartawan. Saat Jokowi menang sebagai gubernur, Jokowi menang sebagai presiden, dan upacara pisah-sambut dari SBY ke Jokowi pun...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Setelah pelaporan dari Gerakan Pancasila dan Federasi Indonesia Bersatu terhadap Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan atas pidatonya yang dianggap diskriminatif dengan menggunakan istilah 'Pribumi', timbul pula reaksi ...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Mas Alamil Huda, Jurnalis Republika untuk Isu-Isu Politik/Peliput Anies-Sandi Saya teringat ketika Anies Baswedan menegur seseorang dalam kampanyenya. Peristiwa itu terjadi pada 15 Maret 2017, saat...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Anggota Dewan Kehormatan PAN, Dradjad Hari Wibowo menyebut ramainya kontroversi tentang pernyataan Anies Baswedan soal ‘pribumi’ adalah imbas Pilgub DKI Jakarta. Ada kelompok yang tidak legowo...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Isu pribumi yang bergulir kencang belakangan ini dinilai tak berefek pada kerontokan citra personal Anies Baswedan sebagai gubernur yang baru dilantik. Pernyataannya soal pribumi yang “digoreng” oleh lawan-lawan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pidato perdana Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menggunakan diksi pribumi menimbulkan perdebatan publik. Sebagian menanggapi hal itu sebagai kenyataan dan sebagian lagi mempersoalkanya dengan melaporkan Anies...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Angga Indrawan, Jurnalis/Redaktur Republika untuk Isu-Isu Politik dan NasionalSejarah punya cerita, gedung balai kota DKI Jakarta terkait erat dengan kolonialisme di tanah Batavia tempo dulu. Batavia--yang diambil...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Fajri Matahati Muhammadin* Gubernur DKI Jakarta terpilih Anies Baswedan baru saja dilantik, dan hantaman panas dari kubu mantan gubernur masih terasa. Bukan hanya soal tidak hadirnya Djarot atau saingan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Akademisi Universitas Ibnu Chaldun Jakarta mengapresiasi pidato inagurasi Gubernur DKI Jalarta Terpilih Anies Baswedan. Melalui keterangan tertulis, Rektor Ibnu Chaldun Musni Umar mengatakan, telah mempelajari, mendalami...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Abdullah Sammy, Jurnalis RepublikaSeorang Thomas Jefferson pernah berucap, "kemerdekaan kita bergantung dari kebebasan pers." Merujuk pernyataan sang founding fathers Amerika, kita jadi patut bertanya apakah negara Indonesia...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Imam Shamsi Ali *)Sebagaimana sangkaan banyak orang bahwa kemenangan Anies-Sandi di Jakarta menarik banyak perhatian. Orang-orang akan memperhatikan dari dekat setiap gerak-geriknya, bahkan setiap kata yang diungkapkannya....
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved