Sejumlah pesepak bola dan tim pelatih Timnas Indonesia berfoto bersama usai pengalungan medali Piala AFF 2020 di National Stadium, Singapura, Sabtu (1/1/2022). Indonesia menduduki juara kedua usai seri melawan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih tim nasional Indonesia Shin Tae-yong meminta para pemainnya untuk memaksimalkan waktu istirahat agar tak cedera ketika bermain di liga. Skuat tim asuhan Shin akan kembali...
REPUBLIKA.CO.ID, Sebuah gol indah ke gawang Thailand yang dicetak Egy Maulana Vikri di menit ke-80 melanjutkan umpan cantik Witan Sulaeman mengakhiri perjuangan timnas Indonesia di leg kedua partai final...
Hingar bingar piala AFF 2020 kemarin telah usai. Timnas Indonesia telah menyelesaikan tugasnya dengan menjadi juara kedua, setelah di final dikalahkan oleh Thailand, dengan skor agregat 6-2. Namun demikian,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Timnas Indonesia kembali meraih hasil runner-up Piala AFF 2020. Ini menjadi kali keenam skuad Garuda mendapatkan hasil tersebut. Namun hasil itu tidak terlalu mengecewakan, mengingat tim...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI, Zainudin Amali, mengapresiasi perjuangan tim nasional (timnas) Indonesia di Piala AFF 2020. Skuad Garuda gagal menjadi juara setelah hanya bermain...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gelandang serang tim nasional (timnas) Indonesia Ricky Kambuaya mengaku tidak akan terbuai dengan status sebagai pemain terbaik laga leg kedua final Piala AFF 2020 kontra Thailand...
Dok. Instagram PSSI Timnas berhasil menahan imbang Thailand dengan skor 2-2 pada leg ke-2 final Piala AFF 2020 yang dihelat di Stadion Nasional, Singapura, Sabtu (1/1/2022) malam wib. Dengan begitu, Indonesia...
REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA — Gelandang serang tim nasional Indonesia Ricky Kambuaya menyatakan adanya keinginan untuk bisa merumput di luar negeri. Ia juga berharap pelatih Shin Tae-yong bisa memberikannya kesempatan untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA — Timnas sepak bola Indonesia yang baru saja menuntaskan laga Piala AFF 2020 di Singapura langsung kembali ke Tanah Air, Ahad (2/1) dengan membawa kebanggaan. Hal tersebut...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --PDIP Perjuangan mengapresiasi penampilan dan usaha keras tim nasional Indonesia (Timnas) sepanjang pagelaran AFF Suzuki Cup 2020. Sekjen PDIP Hasto Kristiyanto mengatakan, secara keseluruhan Timnas telah tampil baik...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim Nasional (Timnas) Indonesia gagal angkat trofi piala AFF 2020 setelah kalah kalah secara agregat 2-6 dari Thailand. Namun demikian Wakil Ketua DPR RI, Abdul Muhaimin...
REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA -- Penggawa timnas sepakbola Indonesia, Pratama Arhan resmi terpilih menjadi pemain muda terbaik Piala AFF 2020. Ia dianggap memegang peran penting untuk membawa timnya ke final kompetisi tingkat...
REPUBLIKA.CO.ID, SINGAPURA -- Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong mengungkapkan aturan bubble yang diterapkan oleh pemerintah Singapura selama gelaran Piala AFF 2020 hanya omong kosong belaka. Pelatih asal Korea Selatan itu...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Timnas Indonesia perlu mengejar ketertinggalan saat menghadapi Thailand di leg kedua final Piala AFF 2020, Sabtu (1/12) malam WIB. Namun, empat pemain Indonesia yaitu Elkan Baggott,...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved