REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Laporan dari KrebsOnSecurity menyebutkan empat eksploitasi yang ditemukan dalam perangkat lunak Exchange Server Microsoft telah menyebabkan lebih dari 30 ribu organisasi pemerintah dan komersial Amerika Serikat...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- China telah meretas sedikitnya 30 ribu organisasi Amerika Serikat (AS) termasuk pemerintah lokal dalam beberapa hari terakhir. Menurut seorang spesialis keamanan komputer, peretasan itu merupakan kampanye spionase...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pendiri platform media sosial Gab mengatakan bahwa akun pribadi mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump diretas. Akun Trump termasuk di antara ribuan data yang dicuri....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Produsen pesawat Kanada Bombardier telah mengungkapkan pelanggaran keamanan pada Selasa (23/2). Pengumuman ini dibuat setelah beberapa datanya dipublikasikan di portal dark web yang dioperasikan oleh geng...
REPUBLIKA.CO.ID, CALIFORNIA -- Instagram telah menonaktifkan ratusan akun yang dicuri sebagai bagian dari operasi peretasan online. Operasi peretasan online dirancang untuk mendapatkan akses dan menjual nama pengguna yang langka...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Keamanan siber telah menjadi isu prioritas bagi seluruh negara di dunia sejak teknologi informasi dan komunikasi (TIK) dimanfaatkan dalam berbagai aspek kehidupan. Sejalan dengan makin tingginya tingkat...
REPUBLIKA.CO.ID, CALIFORNIA -- Peretasan bukanlah hal baru belakangan ini. Namun kini tampaknya pengguna internet lebih sering mendengar mengenai kabar peretasan atau pencurian data. Alon Gal, salah satu pendiri dan CTO...
REPUBLIKA.CO.ID, WELLINGTON -- Salah satu sistem data Bank sentral Selandia Baru dibobol peretas pada Ahad (10/1). Kejadian ini memungkinkan para peretas dapat mengakses informasi sensitif, baik secara komersial maupun pribadi. Dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden terpilih Amerika Serikat (AS) Joe Biden memperingatkan serangan siber yang terjadi baru-baru ini di sejumlah komputer instansi pemerintahan telah membahayakan keamanan nasional. Ia menegaskan, insiden...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tahun 2020 menjadi tahun yang menguji ketahanan digital. Pandemi membuat banyak kegiatan mau tidak mau beralih ke ruang digital.Dengan meningkatnya ketergantungan pada teknologi, hal ini pun...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Peretas yang diyakini bekerja untuk Rusia memantau lalu lintas email internal di Departemen Keuangan dan Perdagangan Amerika Serikat (AS). Menurut sumber, mereka khawatir peretasan yang terungkap...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Dokumen terkait pengembangan vaksin Covid-19 oleh Pfizer/BioNtech diakses selama serangan siber pada Rabu (9/12). “Kami diberi tahu oleh European Medicines Agency (EMA) bahwa badan tersebut telah menjadi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Microsoft dalam postingan blog baru mengatakan serangan dunia maya yang berasal dari Korea Utara (Korut) dan Rusia menargetkan perusahaan yang melakukan penelitian untuk vaksin dan perawatan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Perusahaan keamanan siber Kaspersky mengatakan bahwa platform e-commerce dan layanan pemesanan lainnya akan terus menjadi target utama peretas. Hal ini seiring meningkatnya ketergantungan orang terhadap...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Kepolisian Daerah Jawa Timur menangkap dua pelaku peretasan terhadap laman Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jember.
Kabid Humas Polda Jatim Kombes Pol...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya telah menerima laporan yang diajukan oleh dua media daring, Tirto.id dan Tempo.co atas dugaan peretasan. Polisi pun telah melayangkan surat panggilan pemeriksaan terhadap...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pakar keamanan siber Pratama Persadha menjelaskan sejak 2019, Communication & Information System Security Research Center (CISSReC) sudah memprediksi serangan ke berbagai media tanah air akan meningkat....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemilihan Umum meminta kepolisian agar menangkap pihak-pihak yang sempat menyerang atau mencoba meretas laman milik KPU, www.lindungihakpilihmu.kpu.go.id.
Komisioner KPU RI Viryan Aziz di Jakarta, Ahad,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bareskrim Polri menangkap satu tersangka peretas terhadap 1.309 situs milik lembaga negara, lembaga pendidikan dan jurnal ilmiah di Indonesia. Namun, tersangka tidak hanya melakukan aksinya di...
REPUBLIKA.CO.ID, SAMARINDA -- Akun Facebook (FB) Puji Setyowati, anggota DPRD Provinsi Kalimantan Timur yang juga istri Wali Kota Samarinda diretas oleh seseorang tak dikenal. Peretasan bertujuan minta sejumlah uang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kuasa hukum yang menangani Lady Gaga dilaporkan menolak untuk membayar tebusan setelah data pribadi dari sang penyanyi dibocorkan secara online oleh peretas. Kabarnya, peretas meminta 42...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Kementerian Luar Negeri (Kemlu) menginformasikan adanya upaya peretasan di kantor perwakilan Indonesia di Australia. Hal itu sempat dilaporkan New York Times.
“Yang saya diiinfokan memang ada upaya meng-hack...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kejahatan siber makin merajalela. Pencurian informasi hingga peretasan pun makin banyak terjadi. Teranyar, 91 juta akun Tokopedia bocor dan beredar di dunia maya. Saat menyadari bahwa...
REPUBLIKA.CO.ID, WUHAN -- Laboratorium penelitian Institut Virologi Wuhan di China menjadi sasaran peretas. Lembaga yang berafiliasi dengan Akademi Ilmu Pengetahuan China itu menjalankan satu-satunya laboratorium biosafety tingkat empat di...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Pejabat senior keamanan siber intelijen Amerika Serikat (AS) FBI mengatakan peretas dari pemerintahan asing membobol institusi yang melakukan penelitian terhadap obat virus corona. Hal ini disampaikan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Keamanan data bagi sebuah perusahaan teknologi merupakan hal yang sangat penting. Bayangkan jika semua data bocor karena diretas, tentunya akan merugikan perusahaan tersebut.
Head of...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump mungkin akan membahas peretasan perusahaan energi Ukraina Burisma dengan Presiden Rusia Vladimir Putin. Penasihat Gedung Putih Kellyanne Conway mengatakan, pembicaraan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri menangkap dua peretas situs Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Keduanya berinisial CA (24) dan AY (22). Motif keduanya melakukan peretasan tersebut...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Pakar keamanan siber dari CISSReC Pratama Persadha memprediksi sepanjang 2020 akan muncul banyak isu seputar pemakaian malware kecerdasan buatan (AI). "Bahkan, baru-baru ini Presiden Joko Widodo...
REPUBLIKA.CO.ID, Dunia yang makin terhubung membuat banyak pihak rentan menjadi korban kejahatan siber. Kota Los Angeles di AS memerangi kejahatan ini lewat aplikasi yang mengumpulkan dan berbagi info penting...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pakar Keamanan Teknologi Informasi Gildas Deograt Lumy mengatakan penggunaan spyware seperti Pegasus untuk meretas data milik orang lain adalah pidana berat Undang-Undang Informasi dan Transaksi Elektronik...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Pejabat tinggi di beberapa negara yang bersekutu Amerika Serikat (AS) menjadi korban peretasan yang dilakukan melalui aplikasi kirim pesan Whatsapp. Sumber yang terlibat dalam penyelidikan peretasan ini...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyidik Polda Metro Jaya kini tengah menyelidiki dugaan peretasan akun Twitter Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Saadi oleh pihak tak bertanggung jawab setelah mengklarifikasi laporan tersebut."Sudah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Media sosial milik Wakil Menteri Agama (Wamenag), KH Zainut Tauhid Sa'adi diretas (hack) oleh peretas atau hacker. Wamenag menyampaikan bahwa akun Twitter miliknya diretas kemudian disisipi...
Warta Ekonomi.co.id, -- Peretas umumnya tak mengeksploitasi kerentanan peramban, namun hal itu tak berlaku bagi grup peretas di Rusia bernama Turla. Kapersky menemukan upaya Turla untuk melacar lalu lintas...
REPUBLIKA.CO.ID, BEERSHEBA -- Israel meluncurkan sistem pengaduan kejahatan dunia maya, yakni Computer Emergency Response Center (CERT). Sistem ini mempermudah pengaduan jika terjadi peretasan dan mengirimkan bantuan dengan cepat."Kami bertugas...
REPUBLIKA.CO.ID, SYDNEY -- Perdana Menteri Australia Scott Morrison, Senin (18/2), mengatakan serangan dunia maya terhadap anggota parlemen bulan ini kemungkinan dilancarkan oleh negara asing tertentu. Dia juga mengatakan jaringan...
Pemerintah Australia mengakui bahwa sistem komputer partai-partai politik utama telah menjadi sasaran peretasan oleh pemerintah asing yang menyerang sistem komputer di gedung Parlemen Australia. Namun Perdana Menteri Scott Morrison mengatakan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejumlah perusahaan perjalanan terkena pelanggaran data pada tahun lalu. Perusahaan tersebut termasuk Marriott, British Airways, Delta Air Lines, dan situs pemesanan perjalanan Orbitz.Marriott memperkirakan sebagai akibat...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Lembaga Riset Keamanan Siber dan Komunikasi atau Communication and Information System Security Research Center (CISSReC) memperkirakan distributed denial of service (DDoS) tetap menjadi ancaman paling serius...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Departemen Kehakiman Amerika Serikat (AS) telah mendakwa dua pria asal Cina yang dituduh meretas jaringan komputer perusahaan-perusahaan dan lembaga pemerintah di negara-negara Barat. Kedua pria...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pakar Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) Yudhi Kukuh mengatakan tingkat kesadaran masyarakat akan keamanan siber masih kurang. "Masyarakat kita belum terlalu peduli dengan keamanan siber. Contohnya...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Eksekutif Network for Democracy and Electoral Integrity (Netgrit), Sigit Pamungkas mengatakan peretasan dan disinformasi menjadi ancaman utama keamanan siber di Indonesia. Hal ini menjadi berbahaya...
REPUBLIKA.CO.ID, BANJARMASIN -- Unit Siber Direktorat Reserse Kriminal Khusus Polda Kalimantan Selatan meringkus pelaku peretas akun media sosial Facebook milik ajudan Presiden RI Joko Widodo. Pelaku diketahui berinisial A....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pembajakan akun Instagram kian marak. Tidak sedikit pengguna Instagram mengaku telah mengalami akun dibajak dan tidak lagi dapat mengaksesnya. Menurut para korban, begitu para pelaku membajak...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisioner Komisi Pemilihan Umum (KPU), Ilham Saputra, mengatakan akan mempertimbangkan keringanan hukuman bagi pelaku peretasan situs resmi KPU Provinsi Jawa Barat. Alasannya, pelaku masih di bawah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Komputer Angkatan Laut AS dibobol oleh peretas Cina, yang mencuri ratusan gigabyte informasi tentang proyek rahasia. Peretasan itu terjadi pada bulan Januari dan Februari tahun ini. Targetnya adalah...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Amerika Serikat (AS) mengumumkan tuntutan tindak kriminal terhadap sembilan warga Iran dan sebuah perusahaan Iran atas upaya meretas ratusan univesitas di seluruh dunia, puluhan perusahaan, dan...
REPUBLIKA.CO.ID, LOS ANGELES -- Webcam komputer adalah topik hangat bagi mereka yang khawatir dengan privasi di internet. Fitur tersebut menjadi salah satu jalan penjahat dunia maya untuk meretas dan...
REPUBLIKA.CO.ID,SEOUL -- Olimpiade musim dingin yang akan digelar pada Februari 2018 di Korea Selatan dikabarkan jadi sasaran peretasan. Data yang coba dicuri konon tergolong data sensitif.Perusahaan keamanan siber, McAfee...