REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim Layanan Dukungan Psikososial (LDP) dari Direktorat Perlindungan Sosial Korban Bencana Sosial (PSKBS) Kementerian Sosial diturunkan menjangkau pengungsi korban konflik Nduga. Para pengungsi berada di Kabupaten...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Prajurit TNI dan Kelompok Kriminal Separatis Bersenjata (KKSB) terlibat baku tembak di Kampung Gidobak, Distrik Sinak, Kabupaten Puncak Jaya, Papua. Dilaporkan, satu orang anggota KKSB tewas...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Armed Papuan rebels would likely remain a serious security threat in certain areas of the central mountain range of the Indonesian province of Papua, Papua Police...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kapolri Jendral Tito Karnavian mengatakan, aparat akan menahan diri untuk tidak melakukan kontak senjata dengan kelompok bersenjata di Papua selama perayaan Natal dan Tahun Baru. "Untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, MELBOURNE -- Militer Indonesia menampik tuduhan konyol telah menggunakan senjata kimia terlarang untuk menundukkan pasukan separatis di Papua Barat. Foto yang diterbitkan surat kabar mingguan di Australia, The...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- The Indonesian Foreign Ministry said it will take steps against "irresponsible and misleading" report by Australia's The Saturday Paper about recent Papua's Nduga incident in which...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Luar Negeri Indonesia akan mengambil langkah yang diperlukan untuk melawan The Saturday Paper. Media Australia tersebut yang dinilai telah membuat laporan yang tidak bertanggung jawab...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Penerangan Kodam XVII/ Cendrawasih, Kolonel Inf Muhammad Aidi mengatakan tidak ada batas waktu untuk pengejaran terhadap kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB). Target utama yang TNI...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Wiranto mengatakan, pengejaran kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB) tidak dilakukan secara sembarangan. Wiranto juga mengatakan, apa yang dilakukan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan, Wiranto menegaskan pemerintah tak akan berkompromi ataupun bernegosiasi dengan kelompok seperti kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB) di Papua. Alasan,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Penerangan Kodam XVII/Cendrawasih, Kolonel Inf Muhammad Aidi, menerangkan, situasi di Distrik Mbua, Nduga, Papua, sudah berangsur normal pascaterjadinya penyerangan oleh kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB)....
REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH -- Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono mengatakan, masyarakat Papua tidak menolak pembangunan Jalan Trans Papua, di titik manapun. Menteri PUPR mengatakan, pembangunan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Pangdam XVII Cenderawasih Mayjen TNI Yosua Pandit Sembiring memastikan tidak ada gembala atau warga sipil yang tertembak saat tim gabungan TNI-Polri hendak mengevakuasi korban dari Mbua...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Penerangan Kodam XVII/Cendrawasih, Kolonel Inf Muhammad Aidi, menyebutkan, pasukan TNI sudah menyiapkan diri untuk memberikan bantuan dalam proses pembangunan di wilayah Nduga, Papua. Ia menjelaskan,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- TNI berencana turut mengambil alih pembangunan jalan Trans-Papua usai insiden pembantaian pekerja PT Istaka Karya di Kabupaten Nduga, Provinsi Papua. Rencana tersebut, dinilai justru menambah potensi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigadir Jenderal Polisi Mohammad Iqbal mengatakan, tim gabungan TNI dan Polri tidak akan menghiraukan klaim maupun bantahan Tentara Pembebasan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Komisi I DPR Satya W Yudha meminta pemerintah bertindak tegas terhadap Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua. Satya mengatakan, pemerintah harus mengkategorikan KKB sebagai...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Sebanyak 10 pekerja bangunan selamat dari pembantaian dan penembakan kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB) Papua pada Ahad (2/12) lalu. Mereka selamat atas bantuan dari warga setempat...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) mengutuk keras kelompok pembantai bersenjata di Papua yang telah melakukan tindakan keji terhadap warga yang tidak berdosa....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- The Coordinating Minister for Politics, Law and Security Affairs, Wiranto, said that armed separatist criminal groups (KKSB) would continue to be chased and eradicated. However, he...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- House of representative's (DPR RI) speaker, Bambang Soesatyo revealed the parliament's desire to urge the United Nations (UN) to include the Free Papua Organization (OPM) as...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Kepala Penerangan Kodam XII/ Cendrawasih Letkol Infranteri Dax Sianturi mengatakan, pihaknya mendapat informasi ada tiga orang anggota kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB) yang meninggal dunia....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Biro Penerangan Masyarakat (Karo Penmas) Divisi Humas Brigjen Dedi Prasetyo mengatakan, tim gabungan TNI - Polri sudah memetakan pimpinan kelompok bersenjata yang menguasai titik-titik di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Vice President Jusuf Kalla said that the central government has never taken interest in the wealth of Papua. Instead, he said that the central government has...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Guna memberikan rasa aman kepada masyarakat dan mengatasi permasalahan di Papua, Polri menurunkan Binmas Noken. Binmas Noken nantinya akan bekerja sama dengan kelompok-kelompok berpengaruh di Papua. Kasatgas...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) mengatakan, upaya pemerintah untuk menyelesaikan konflik di Papua sudah maksimal. Berbagai dialog panjang telah dilakukan oleh kedua belah pihak untuk mencapai...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Coordinating Minister for Legal, Political and Security Affairs Wiranto denied that the Indonesian Military (TNI) used bombs to chase an armed criminal group that killed construction...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam) Wiranto mengatakan, TNI-Polri menurunkan pasukan bantuan nonorganik untuk melakukan evakuasi korban dan pengejaran pelaku pembantaian di Nduga, Papua....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menkopolhukam) Wiranto membantah, TNI menggunakan bom dalam melakukan pengejaran Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) Nduga, Papua. Menurutnya kabar tersebut hanya...
REPUBLIKA.CO.ID, LEMBANG -- Mantan Kepala Badan Intelijen Negara (BIN), A.M Hendropriyono menyebut kelompok kriminal bersenjata yang diduga membunuh belasan pekerja PT Istaka Karya yang melakukan pembangunan jalan di Kali...
REPUBLIKA.CO.ID, TIMIKA -- Kepolisian Daerah Papua bertekad mengejar kelompok kriminal bersenjata/KKB Nduga yang menembak mati para karyawan PT Istaka Karya, staf Balai Besar Pembangunan Jalan Nasional Wilayah Papua dan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- The Indonesian security personnel should crush the armed Papuan rebels who had brutally killed 31 construction workers of the Trans-Papua Road project, a politician said. Deputy...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Politikus Partai Gerindra Sufmi Dasco Ahmad mengatakan, kasus pembunuhan pekerja di Nduga, Papua, harus menjadi bahan evaluasi semua institusi mulai dari Polri, TNI hingga BIN. Kasus...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA - The police officer of the Papua Regional Police affirmed that the actions taken by the National Police (Polri) together with National Armed Forces (TNI) related to...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Kabid Humas Polda Papua Kombes Ahmad Kamal mengatakan, enam warga sipil yang dilaporkan tewas saat tim gabungan TNI/Polri melakukan evakuasi di Yigi, Distrik Yall, Kabupaten Nduga,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jenazah ke-17 yang diduga korban dalam insiden penyerangan di Nduga, Papua pada sepekan lalu sudah teridentifikasi oleh Tim Kedokteran dan Kesehatan (Dokkes) Polda Papua di Rumah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepolisian Daerah (Polda) Papua membantah adanya serangan udara dan pengeboman yang dilakukan TNI-Polri saat proses evakuasi korban pembunuhan kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Kabupaten Nduga. Polda...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polri membantah kecolongan atas terjadinya pembantaian di Yigi, Kabupaten Nduga pada Ahad (2/12). Polisi telah melakukan pemetaan kekuatan maupun potensi konflik beberapa pekan sebelum 1 Desember...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Danrem 172/PWY Kolonel Inf J Binsiar P Sianipar mengajak warga Distrik Mbua, Kabupaten Nduga, Papua, untuk tidak terprovokasi oleh hasutan kelompok-kelompok yang berseberangan dengan NKRI. Saat...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kapendam XVII Cendrawasih Kolonel Inf Muhammad Aidi mengimbau kepada seluruh masyarakat, agar jangan mudah termakan isu propaganda apalagi menyoal adanya warga sipil Papua yang menjadi korban...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Beredar kabar sejumlah warga sipil Papua tewas, akibat kontak tembak antara kelompok kriminal separatis bersenjata (KKSB) dengan TNI Polri. Menanggapi isu ini, Polri meminta agar seluruh...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Bidang Humas Polda Papua Kombes Ahmad Mustafa Kamal mengungkapkan, pencarian para pelaku penembakan di Kabupaten Nduga, Papua, terkendala medan pegunungan. Namun, ia masih terus menelusuri...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Tim gabungan TNI/Polri yang dikerahkan melakukan pencarian terhadap lima karyawan PT Istaka Karya, menemukan satu jenazah di sekitar kawasan Gunung Tabo, Distrik Yall, Kabupaten Nduga. Danrem...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tim gabungan TNI -Polri kembali menemukan satu jenazah kasus pembantaian sejumlah karyawan PT. Istaka Karya, Ahad (2/11) lalu. Kapendam XVII/Cendrawasi Kolonel Inf Muhammad Aidi dalam keterangannya...
REPUBLIKA.CO.ID, Bandung -- Polda Jabar mengirimkan tim untuk melakukan penjemputan terhadap Irawan Maulana, salah seorang korban selamat insiden penembakan Kelompom Kriminal Bersenjata (KKB). Tim penjemput yang beranggotakan sejumlah personel...
REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO -- Mantan Panglima TNI Jenderal (Purn) Djoko Santoso menilai, kasus pembunuhan terhadap 31 tenaga kerja proyek pembangunan trans-Papua, bukan hanya sekadar tindak kriminal bersenjata biasa. Djoko mengatakan...
REPUBLIKA.CO.ID, KUPANG -- Jenazah korban penembakan oleh Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Kabupaten Nduga, Papua bernama Emanuel Beli Bano Naektias tiba di Bandara El Tari Kupang, Sabtu (8/12) sore.Jenazah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Persekutuan Gereja-gereja di Indonesia (PGI) meminta agar aparat kepolisian segera mengusut tuntas kasus pembunuhan terhadap karyawan PT Istaka yang membangun proyek jembatan jalan TransPapua di Kali...
REPUBLIKA.CO.ID, BALI -- Senator asal Papua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Marvin Sadipun Komber meminta pemerintah membuat Tim Pencari Fakta (TPF) untuk menelusuri peristiwa pembantaian 19 pekerja Istaka Karya di...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Rizky Jaramaya, Ronggo Astungkoro, Arif Satrio Nugroho, Febrianto Adi SaputroPADANG -- Wakil Presiden RI Jusuf Kalla meminta TNI dan Polri melakukan operasi besar-besaran di Kabupaten Nduga, Papua....