REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Munculnya kembali genangan banjir rob di kawasan pesisir utara Semarang dan pesisir utara Jawa Tengah lainnya memerlukan upaya-upaya penanganan yang lebih jelas. Sehingga genangan banjir rob...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Banjir rob kembali melanda kawasan Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Jawa Tengah, menyusul terjadinya pasar air laut, Senin (20/6/2022).Direktur Polairud Polda Jawa Tengah Kombes Pol Haryadi di Semarang,...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Kantor Bea Cukai Tanjung Emas Semarang, Jawa Tengah, mengupayakan kemudahan bagi eksportir yang akan mengecek kembali barang ekspor yang terdampak banjir rob di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang...
REPUBLIKA.CO.ID,UNGARAN -- Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Jawa Tengah mengungkap banjir rob yang terjadi di pesisir utara Kota Semarang --khususnya di kawasan Pelabuhan Tanjung Emas—telah berdampak bagi dunia usaha. Khususnya...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Aparat gabungan dan nelayan mengangkut karung pasir di Tambaklorok, Semarang, Jawa Tengah, Jumat (27/5/2022). Aparat gabungan kembali melanjutkan pembangunan tanggul darurat di Pelabuhan Tanjung Emas. Hingga Jumat...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Aparat gabungan dan nelayan mengangkut karung pasir di Tambaklorok, Semarang, Jawa Tengah, Jumat (27/5/2022). Aparat gabungan kembali melanjutkan pembangunan tanggul darurat di Pelabuhan Tanjung Emas. Hingga Jumat...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Foto udara personel kepolisian dari Polsek Kesatuan Pelaksanaan Pengamanan Pelabuhan (KP3) Tanjung Emas Semarang bersama warga dan relawan bergotong royong menutup tembok kawasan industri atau tanggul...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Banjir limpasan air laut yang masuk ke darat atau rob masih melanda Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Provinsi Jawa Tengah (Jateng), Rabu (25/5/2022). Genangan di dalam pelabuhan masih...
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Antara, S Bowo PribadiTerminal Petikemas Tanjung Emas, Semarang, Jateng, kini kembali beroperasi dan melakukan aktivitas bongkar muat. Kegiatan tersebut sempat terhenti sekitar 21 jam akibat banjir air...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Seorang pekerja pelabuhan melihat kondisi banjir limpasan air laut ke daratan atau rob yang merendam kawasan Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, Jawa Tengah, Selasa (24/5/2022). Sejumlah aktivitas pelabuhan maupun...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG - PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 3 Tanjung Emas, Semarang, Jawa Tengah menyiapkan 3.600 karung pasir untuk memperbaiki sementara tanggul jebol milik PT Lamicitra di area Pelabuhan Tanjung...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Peristiwa banjir rob atau air pasang yang melimpas ke daratan dengan ketinggian 2 meter lebih melanda kawasan pesisir Kota Semarang, Jawa Tengah. Rob khususnya daerah di...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo menyetujui gagasan Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo menjadikan Pelabuhan Tanjung Emas, Kota Semarang, sebagai pelabuhan hortikultura. Hal ini guna mendorong kemudahan dan...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Tim Gabungan Kantor Wilayah DJBC Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarat (DIY), Kantor Pelayanan dan Pengawasan Bea Cukai (KPPBC) Tanjung Emas, dan Direktorat Reserse Narkoba (Dit...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Kantor Pengawasan dan Pelayanan Bea Cukai Tipe Madya Pabean Tanjung Emas, Kota Semarang, mencegah impor 288 ribu pulpen merek Standard AE7 Alfatip palsu asal Cina. Kepala...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved