IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Arsitektur Islam telah lama diakui sebagai salah satu tipologi paling signifikan dan berpengaruh yang menerjemahkan ajaran dan keyakinan inti agama ke dalam struktur. Salah satu karakteristik...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Masjid E-Noor di Gloucester, Inggris, telah merampungkan renovasi bangunan masjid, termasuk penambahan sebuah menara baru. Gambar dan video pengembangan bangunan masjid yang terletak di Ryecroft Street di...
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Kondisi menara Masjid Syech Abdul Manan Islamic Center yang roboh di Indramayu, Jawa Barat, Rabu (9/12). Menara dari masjid yang diresmikan tahun 2018 itu roboh akibat terpaan...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Salah satu ciri yang melekat pada tempat ibadah umat Islam, masjid adalah keberadaan menara masjid. Menara berasal dari bahasa Arab, manara, yang berarti mercusuar atau menara suar,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Di era modern, menara tak lagi dijadikan tempat untuk azan, namun lebih sebagai tempat untuk meletakkan alat pengeras suara. Dengan alat pengeras suara ini, maka panggilan shalat bisa...
REPUBLIKA.CO.ID, Menara mulai populer setelah Rasulullah SAW...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Versi lain menyebutkan, Khalifah Al-Walid I (705-715) dari Bani Umayyah merupakan pemimpin Muslim pertama yang memasukkan unsur menara sebagai salah satu unsur khas dalam arsitektur masjid....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menara adalah salah satu unsur arsitektural Islam yang dianggap penting pada bangunan masjid. Menara muncul sebagai kebutuhan untuk menyeru umat Islam agar segera mendirikan shalat. Seorang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Peradaban Islam tak hanya meninggalkan desain lengkung. Namun, ada pula bangunan yang menjadi simbol pencapaian peradaban Islam, yaitu menara. Biasanya, bangunan menara ini menyatu dengan masjid....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Di mana masjid berdiri, di situlah menara menjulang. Menara atau orang Barat menyebutnya minaret, sudah menjadi elemen penting yang sukar untuk dipisahkan dari bangunan masjid. Tak...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Keanekaragaman bentuk menara juga bisa ditemui pada bangunan masjid-masjid di negara-negara Eropa. Umumnya, bentuk menara masjid di kawasan Eropa ini banyak terinspirasi oleh bangunan masjid di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Di awal perkembangannya, gaya arsitektur menara Masjid Damaskus dan Masjid Nabawi telah menjadi trend-setter. Pola menara kedua masjid itu telah direplikasi dan dicontoh masjid-masjid hingga berbagai...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jika pada masa lalu bumbung masjid, menara mercusuar, dan puncak Ka'bah menjadi tempat muazin mengumandangkan azan, kini fungsi yang sama dijalankan oleh bangunan menjulang di masjid...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Mengiringi sejarah panjang perkembangannya, menaramenara masjid lahir mewakili zaman dan lingkungannya. Sejumlah kecil di antaranya tampil mengagumkan dan menghadirkan nostalgia kejayaan Islam di masa lampau. Sebagian...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Masjid Hasan II di Casablanca, Maroko, tercatat sebagai masjid dengan menara tertinggi di dunia. Menaranya seakan mencakar langit dengan ketinggian mencapai 210 meter. Dirancang oleh arsitektur...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved