REPUBLIKA.CO.ID, PANGKAL PINANG--Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin menyatakan bahwa pemerintah mempecepat untuk menuntaskan kemiskinan ekstrem. Yakni melalui Kementerian Koordinator Bidang Ekonomi dan Kementerian Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Wakil Presiden Ma'ruf Amin menyampaikan duka cita atas wafatnya Mustasyar Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Dimyati Rois pada Jumat (10/6/2022) dini hari. Wapres menyebut, bangsa Indonesia kembali berduka...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengingatkan agar proses sertifikasi tanah dilakukan secara adil, mudah, dan murah kepada seluruh warga. Wapres menekankan proses sertifikasi tanah jangan hanya mudah untuk para...
REPUBLIKA.CO.ID, JOMBANG -- Semakin hari persiapan untuk beroperasinya RS Hasyim Asy'ari, Jombang, Jawa Timur, dalam memberikan layanan kesehatan bagi masyarakat luas kian terlihat. Bahkan beberapa hari yang lalu Wakil Presiden...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Wakil Presiden RI Ma’ruf Amin sampaikan, negara Indonesia tentu tidak ingin menjadi bangsa yang tertinggal dalam persaingan dunia modern. Oleh karena itu, Ma’ruf ingin pengembangan dan penerapan...
REPUBLIKA.CO.ID, Wakil Presiden Ma`ruf Amin melepas keberangkatan kloter pertama jamaah haji Indonesia asal Jawa Timur di bandara Juanda Surabaya, Sabtu (4/6/2022). Ma`ruf mengatakan dirinya bersyukur bisa melepas keberangkatan 449 jamaah haji...
REPUBLIKA.CO.ID, JOMBANG— Wakil Presiden Ma'ruf Amin meminta institusi pendidikan meneladani semangat para cendekiawan yang menjadi pelopor dalam kebebasan berpikir dan perkembangan pendidikan di Indonesia. Salah satu sosok cendekiawan Muslim itu, kata...
REPUBLIKA.CO.ID, SIDOARJO -- Sebanyak 449 calon jamaah haji kloter pertama asal Jawa Timur secara resmi diberangkatkan Wakil Presiden RI Ma'ruf Amin bersama Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa melalui...
REPUBLIKA.CO.ID, JOMBANG— Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengakui berkah KH Hasyim Asy'ari membuatnya terpilih menjadi Wakil Presiden. Wapres mengatakan, keberkahan dari KH Hasyim Asy'ari ia dapatkan saat belajar di Pondok...
REPUBLIKA.CO.ID, MOJOKERTO -- Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengingatkan masyarakat agar berhati-hati dengan beredarnya disinformasi atau hoaks sebagai propaganda jelang Pemilihan Presiden 2024. Menurutnya, disinformasi dan hoaks biasanya akan digunakan untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, JOMBANG— Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengingatkan para santri untuk waspada dan bijak menggunakan teknologi digital. Meski kemajuan zaman menuntut santri harus dapat menguasai teknologi digital, tetapi jika tidak...
REPUBLIKA.CO.ID, LUMAJANG— Wakil Presiden Ma'ruf Amin membagikan bantuan sosial ke sejumlah masyarakat di sela kunjungan kerjanya ke Lumajang dan Surabaya, Kamis (2/6/2022). Saat berada di arah pulang usai melakukan peninjauan progres...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Ma'ruf Amin meminta hunian tetap bagi korban terdampak erupsi Gunung Semeru, yang sudah selesai dibangun dan telah dihuni, di Lumajang, Jawa Timur, tidak dijual...
IHRAM.CO.ID, JAKARTA--Wakil Presiden Ma'ruf Amin menghadiri peringatan Haul ke-129 Syekh Nawawi Al Bantani di Pesantren Annawawi Tanara, Banten, Jumat (27/5). Dalam kesempatan itu, Ma'ruf mengajak umat meladani sosok Syekh...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Ma'ruf Amin mengenang keteladanan Syekh Nawawi Al-Bantani dalam menuntut ilmu dan menjadi tokoh yang diakui di dunia, saat menghadiri Haul Ke-129 Syekh Nawawi Al-Bantani di...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved