REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memberikan suara bulat untuk menegur Rusia karena menyerang Ukraina, Rabu (2/3/2022). Moskow diminta menghentikan perang dan menarik pasukan militernya.Resolusi yang didukung...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL - Pada 14 Januari 1980, anggota Majelis Umum PBB memutuskan untuk melarang Uni Soviet mengintervensi pemerintahan Afghanistan. Keputusan tersebut diumumkan setelah anggota Majelis Umum PBB mengadakan rapat...
REPUBLIKA.CO.ID, RAMALLAH - Palestina pada Jumat menyambut baik pengesahan lima resolusi Majelis Umum PBB yang mendukung hak-hak Palestina dan menentang pendudukan dan perluasan permukiman Israel. Dalam sebuah pernyataan, Menteri...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kemenpan RB mendukung Arsip Nasional Republik Indonesia (ANRI) untuk mengarsipkan Pidato Presiden Pertama RI Soekarno sebagai warisan ingatan dunia atau Memory of the World dari United...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Duta Besar Afghanistan untuk PBB, Ghulam Isaczai, mundur sebagai pembicara yang akan memberikan pidato kepada para pemimpin dunia di Majelis Umum PBB pada Senin (27/9)....
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON – Presiden Kenya Uhuru Kenyatta menyerukan akses global yang adil terhadap vaksin Covid-19. Menurutnya, hal itu merupakan inti untuk memulihkan dunia dari pandemi. “Untuk membangun kembali dengan sukses membutuhkan...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Menteri Luar Negeri (Menlu) RI Retno Marsudi menghadiri banyak pertemuan bilateral di sela Sidang Majelis Umum ke-76 PBB, yang salah satunya bertemu dengan Sekretaris Jenderal Organisasi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) menyampaikan presidensi Indonesia untuk G20 tahun 2022 mendatang di sesi debat umum Sidang Majelis Umum ke-76 Perserikatan Bangsa-Bangsa (SMU PBB) secara...
REPUBLIKA.CO.ID, BRASILIA -- Menteri Kesehatan Brasil Marcelo Queiroga terbukti positif Covid-19 beberapa jam usai mendampingi Presiden Jair Bolsonaro di Sidang Majelis Umum PBB di New York, Amerika Serikat, pada Selasa...
REPUBLIKA.CO.ID, KABUL -- Pemerintahan Taliban meminta agar dapat mewakili Afghanistan dalam rapat bersama Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB). Permintaan tersebut disampaikannya melalui surat yang ditujukan kepada kantor sekjen PBB. Dilansir dari Anadolu Agency...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- PBB mengandalkan sikap terhormat kepala negara untuk memastikan mereka sudah divaksin sebelum Majelis Umum pekan ini. Presiden, perdana menteri, raja dan ratu serta pejabat lainnya...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Amerika Serikat (AS) mendesak para pemimpin dunia untuk mengirim video daripada bepergian ke New York bulan depan untuk pertemuan konferensi tingkat tinggi (KTT) tahunan di...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Majelis Umum Perserikatan Bangsa-Bangsa (MU PBB) menyerukan penghentian aliran senjata ke Myanmar, Jumat (18/6). Mendesak militer untuk menghormati hasil pemilihan November dan membebaskan tahanan politik, termasuk...
REPUBLIKA.CO.ID, YERUSALEM -- Duta Besar (Dubes) Israel untuk PBB Gilad Erdan menyerang PBB dan menyebut sikap organisasi perdamaian itu memalukan. Pernyataan Erdan disampaikan menyusul langkah PBB dalam menangani konflik...
REPUBLIKA.CO.ID, NEW YORK -- Hampir 100 kepala negara dan puluhan menteri dari seluruh dunia akan berbicara dalam Majelis Umum sesi khusus PBB yang dimulai pada Kamis (3/12) ini. Para pemimpin...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved