REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih Arsenal Mikel Arteta mengakui hampir berbicara dengan pelatih Manchester City Pep Guardiola tentang Liga Super Eropa (ESL). Arteta adalah asisten pelatih Guardiola di City sebelum...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Kepala Eksekutif Arsenal Vinai Venkatesham menggambarkan apa yang dilakukan The Gunners bergabung ke dalam rencana Liga Super Eropa sebagai sesuatu yang benar-benar memalukan. Ia mengakui Arsenal membuat...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Kapten Manchester City Fernandinho menyebut sepak bola telah menang setelah Liga Super Eropa yang diinisiasi 12 klub top Eropa gagal terwujud. Klub yang terlibat terpaksa harus meminta...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Ketua Liga Super Eropa Florentino Perez mengeklaim proyeknya itu masih jauh dari kata gagal meski saat ini ditangguhkan karena klub peserta mengundurkan diri. Ia mengatakan, klub belum...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Presiden Real Madrid, Florentino Perez, menyebut, hanya ada sekitar 40 pendukung Chelsea yang melakukan protes di sekitar kompleks Stadion Stamford Bridge, Selasa (20/4) waktu setempat. Tidak...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Direktur Eksekutif Manchester City, Ferran Soriano, menyatakan permohonan maaf kepada semua pihak, terutama suporter the Citizens, terkait keterlibatan City dalam pembentukan Liga Super Eropa (ESL). Dengan...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Ketua Liga Super Eropa Florentino Perez mengungkapkan alasan enam klub Liga Inggris mengundurkan diri dari proyek tersebut. Menurutnya ada salah satu dari mereka yang mulai tak nyaman...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- CEO AC Milan Ivan Gazidis dikabarkan dihentikan oleh direktur teknik Paolo Maldini ketika ingin menjelaskan tentang Liga Super Eropa (ESL) kepada para pemain. La Repubblica melaporkan...
REPUBLIKA.CO.ID, BARCELONA -- Bek veteran Barcelona Gerard Pique menyatakan sepak bola harus menemukan model yang lebih baik untuk bisa maju, setelah rencana Liga Super Eropa (ESL) kolaps. Barcelona, Real...
REPUBLIKA.CO.ID, WEST HAM -- Pelatih West Bromwich Albion Sam Allardyce tidak yakin kalau Liga Super Eropa (ESL) telah tamat. Enam klub Liga Primer Inggris dan enam klub Eropa lainnya...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih legendaris Manchester United (MU) Sir Alex Ferguson marah kepada wakil pimpinan klub ED Woodward karena dianggap tak melindungi Ole Gunnar Solskjaer. Sang pelatih harus menjawab...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Presiden Real Madrid Florentino Perez mengatakan, Liverpool dan Arsenal harus membayar denda jika keluar dari Liga Super Eropa dikutip dari hitc. Kedua klub tersebut bersama empat tim...
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Pelatih Atletico Madrid Diego Simeone mendukung keputusan klub untuk mundur dari Liga Super Eropa. Los Rojiblancos adalah salah satu dari 12 klub Eropa yang mendeklarasikan bergabung ke...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Mantan pemain Liverpool, Adam Lallana mengapresiasi kekompakan eks rekan-rekan setimnya untuk menentang rencana penyelenggaraan Liga Super Eropa. Kapten Liverpool, Jordan Henderson menyatakan sikap penolakannya terhadap turnamen tersebut melalui...
REPUBLIKA.CO.ID, LIVERPOOL -- Pemiliki Liverpool, John W. Henry akhirnya meminta maaf kepada publik terutama suporter Liverpool terhadap kegaduhan yang diakibatkan rencana penyelenggaraan European Super League atau Liga Super Eropa. Ia menyatakan...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved