REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Presiden Lazio, Claudio Lotito, membahas situasi Sergej Milinkovic-Savic (SMS). Belakangan, Milinkovic-Savic dikabarkan bakal hengkang dari Biancoceleste.Juventus salah satu klub yang terus dikaitkan dengan gelandang asal Serbia...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gol pada menit tambahan yang dibuat Sergej Milinkovic-Savic membuat Lazio bermain imbang 2-2 melawan Juventus dalam pertandingan Serie A Liga Italia di kandang Juventus, Senin (16/5/2022)...
REPUBLIKA.CO.ID, Juventus Vs LazioLaga pekan ke--37 Liga Italia Serie A 2021/2022Stadion Allianz, TurinSelasa (17/5/2022) pukul 01.45 WIB12 Juve memenangkan 12 dari 15 laga terakhir melawan Lazio di pentas Serie...
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Bukan hanya persaingan memburu scudetto antara AC Milan dan Inter Milan yang berlangsung ketat di Serie A Liga Italia musim ini. Pertarungan memperebutkan tiket Eropa juga tak...
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Perebutan spot Eropa di papan klasemen Serie A Italia terus memanas. SS Lazio yang sukses mengalahkan Sampdoria 2-0 berhasil merangkak naik ke posisi lima besar sedangkan Napoli semakin...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Salah satu klub elite Serie A, Lazio, siap menjual Sergej Milinkovic-Savic pada musim panas ini. Gelandang tengah asal Serbia adalah salah satu properti terpanas di liga saat...
REPUBLIKA.CO.ID, TURIN -- Mantan striker Chelsea dan timnas Serbia, Mateja Kezman, tidak bisa menyembunyikan kemarahannya saat diklarifikasi soal pernyataannya terkait keinginan Sergej Milinkovic-Savic hijrah ke Manchester United. Kezman, yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bek AC Milan Alessio Romagnoli mengecam laporan yang mengatakan kepada penggemar Lazio bahwa dia dengan senang hati akan bergabung dengan mereka sebagai agen bebas. Bek tengah itu...
Paris Saint-Germain (PSG) dan Manchester United dikabarkan tengah memburu gelandang Lazio, Sergej Milinkovic-Savic. Dikabarkan, kedua klub itu sudah mengajukan tawaran 65 juta Euro untuk membawa Sergej Milinkovic-Savic dari Olimpico. Gelandang...
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Gol telat Sandro Tonali berhasil menyelamatkan AC Milan dari hasil imbang kontra SS Lazio. Rossoneri pun sukses membawa pulang tiga angka pada lanjutan pekan ke-34 Serie A...
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Maurizio Sarri melihat kelemahan timnya Lazio dalam kekalahan kandang melawan AC Milan 1-2. Namun ia menegaskan, andai gagal lolos ke Eropa tidak mengubah apa pun dalam rencana...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih AC Milan Stefano Pioli mengakui skuadnya mengalami pukulan psikologis dari kekalahan kontra Inter Milan di semifinal Coppa Italia. Namun, Rossoneri mampu melupakannya dan cepat bangkit untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih AC Milan Stefano Pioli merayakan comeback timnya dengan mengalahkan Lazio 2-1 dalam lanjutan Serie A sekaligus mengamankan tiket berlaga di Liga Champions musim depan. Kemenangan di...
REPUBLIKA.CO.ID, Lazio Vs Milan: Pertarungan Papan Atas Laga pekan ke-34 Liga Italia Serie A 2021/2022 Olympico, Roma Senin (25/4/2022) pukul 01.45 WIB 1 Jika nanti menang, maka Milan akhirnya akan kembali mencicipi dua kali...
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Lazio tak bisa memanfaatkan status kandang saat bertemu Torino pada giornata ke-33 Serie A Liga Italia musim 2021/2022. Kedua tim bermain imbang 1-1 di Stadion Olimpico,...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved