REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Persib Bandung mengagendakan kembali berlatih pada Selasa, 6 April 2021 setelah menikmati libur tiga hari usai menyelesaikan babak penyisihan fase grup Piala Menpora 2021. Latihan rencananya akan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung menggunakan Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) sebagai lapangan latihan. Pemilihan lokasi latihan ini karena Persib membutuhkan lapangan yang bagus.
Pelatih Persib, Robert...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali menggelar latihan perdana di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Senin (1/3). Dalam latihan ini tidak tampak pemain baru yang hadir.Pelatih Persib,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Nasib kompetisi Liga 1 2020 yang belum jelas membuat klub mengambil keputusan sendiri. Salah satunya adalah Persib Bandung yang memilih untuk tidak menyiapkan rencana akitivitas tim.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung sudah membubarkan tim sejak awal November 2020 lalu. Pemain pun kembali ke kampung halamannya atau tetap berada di Bandung dan menyibukkan diri.
Tak...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Para pemain Persib Bandung memulai kembali latihan kelompok setelah lebih dari sebulan dibebastugaskan. Persib melakukan latihan bersama secara virtual.
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Setelah lebih dari sebulan Persib Bandung meliburkan pemainnya, kini jajaran pelatih tengah penyiapkan program latihan bagi skuat Maung Bandung. Pelatih fisik Persib Bandung, Yaya Sunarya menyatakan,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung menjadi klub Liga 1 2020 yang turut meliburkan tim hingga ada kepastian kompetisi. Seluruh awak tim dikumpulkan di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Kota Bandung,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Ketidakjelasan kompetisi membuat berbagai klub mengambil sikap atas timnya. Persib Bandung melakukan pemotongan jadwal latihan hanya dengan latihan tiga hari dalam sepekan.
Pelatih Persib, Robert...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Klub Liga 1 2020 tengah menantikan nasib kompetisi yang belum jelas. Sembari menunggu kejelasan, Persib tetap melakukan latihan rutin. Meski tim hanya menghabiskan waktu untuk latihan,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung sejauh ini telah menggelar tiga laga uji coba. Di antaranya dua laga gim internal dan laga uji coba melawan PS Tira Persikabo.Jajaran pelatih berusaha...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kompetisi Liga 1 2002 akan kembali pada Oktober mendatang. Sejumlah tim melakukan persiapan sejak bulan lalu.
Persib Bandung menjadi salah satu tim yang terus...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung mempromosikan pemain muda ke tim senior, yakni Ardi Maulana, Saiful, dan Ravil Shandyka Putra. Tiga pemain tersebut berasal dari Diklat Persib.
Pelatih Persib, Robert Rene Alberts...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung membutuhkan lawan untuk uji coba. Di tengah pandemi virus corona, Persib kesulitan mencari lawan.
Pelatih Persib, Robert Rene Alberts, mengakui hal tersebut. Robert...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemain Persib Bandung, Geoffrey Castillion, baru saja bergabung dengan tim. Namun kondisinya masih belum bagus karena perjalanan panjang dari Belanda ke Indonesia.
Castillion tidak khawatir...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Asupan makanan pemain sepak bola sangat penting untuk bisa bermain baik di lapangan. Nutrisionis Persib Bandung, Gilang Fauzi, turut memberikan edukasi bagi skuat Maung Bandung dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung meningkatkan intensitas latihan di pekan ketiga program latihannya. Pelatih Persib, Robert Rene Alberts, terus memantau perkembangan tim.
Robert menyebut ingin membuat skuat Maung...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung baru dua pekan kembali latihan dalam bentuk tim. Sayangnya, ada pemain yang justru mengalami cedera.
Pelatih Persib, Robert Rene Alberts, menyebut nama Geoffrey...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali menjalani latihan tim untuk kembali berkompetisi di Liga 1 2020 pada Oktober mendatang. Latihan ini pun diikuti skuat asing Persib Bandung yang telah kembali setelah pulang...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali melakukan latihan rutin di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Jumamt (21/8). Dalam latihan ini, datangnya Geoffrey Castillion menandakan seluruh pemain asing...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gelandang Persib Bandung, Febri Hariyadi, kembali ke skuat Maung Bandung usai menyelesaikan tugas bersama tim nasional (timnas) Indonesia. Bersama Wander Luiz, keduanya bergabung dalam latihan tim...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Hingga pekan kedua latihan, pasukan Persib Bandung tak kunjung lengkap. Hanya tersisa Geoffrey Castillion dan Beckham Putra Nugraha yang belum bergabung dalam tim.
Pelatih Persib,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung menutup latihan pekan pertamanya di bawah hujan deras. Persib menjalani tes zoladz di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Jumat (15/8).
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali mengelar latihan rutin jelang kompetisi. Persib hanya memiliki waktu tujuh pekan bersiap hingga kompetisi Liga 1 2020 dimulai lagi pada 1 Oktober mendatang.
Pelatih Persib,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sejumlah pesepak bola Persib Bandung menyelesaikan porsi latihan di Stadion GBLA, Bandung, Jawa Barat, Selasa (11/8/2020).
Tim Persib Bandung yang dilatih Robert Rene Alberts kembali menggelar latihan untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali menggelar latihan rutin di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Senin (10/8). Persib akan menjalani program latihan selama tujuh pekan hingga kompetisi dimulai. Persib...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sebanyak 22 pemain Persib Bandung kembali bergabung dalam latihan rutin di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota Bandung, Senin (10/8). Ini menjadi kali pertama skuat Persib...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali menjalani latihan tim setelah lima bulan para penggawanya berlatih mandiri. Sebanyak 22 pemain bergabung dalam latihan yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Setelah lima bulan lamanya menjalani latihan mandiri, para penggawa Persib kembali melaksanakan agenda latihan rutin. Persib Bandung melaksanakan latihan rutin di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Kota...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung belum juga melakukan latihan rutin. Padahal, skuat Persib sudah mulai ke Kota Bandung, termasuk para pemain asing.
Komisaris PT Persib Bandung Bermartabat, Umuh...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung akan kembali mengumpulkan tim ketika sudah ada kepastian kapan Liga 1 2020 digelar. Setidaknya Persib akan kembali latihan pada tujuh pekan sebelum kompetisi dimulai.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung memasuki pekan keempat latihan mandiri. Program latihan ini pun bertepatan dengan awal bulan Ramadhan.
Pelatih Persib Bandung, Robert Rene Alberts, memberikan kebebasan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pelatih fisik Persib Bandung Yaya Sunarya menganjurkan para pemain, terutama yang menjalankan ibadah puasa, untuk berlatih saat sore hari menjelang waktu berbuka. Latihan sore menjelang berbuka lebih...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali melakukan latihan rutin di Stadion Siliwangi, Kota Bandung, Kamis (19/3). Sayangnya, Persib harus membubarkan latihan perdana karena hujan deras di awal latihan.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali melakukan latihan rutin usai pengenalan pemain. Berbeda dari latihan rutin lainnya, Persib melakukan latihan panahan di GOR Padjadjaran, Kota Bandung, Rabu (26/2).
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung melaksanakan pemusatan latihan di daerah Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Selama sepekan, para pemain Persib ditempa dengan latihan fisik, taktik, bahkan olahraga keras lewat cross...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung menjalani pemusatan latihan di Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Salah satu program latihan adalah melakukan olahraga lintas alam, cross country cycling, Rabu (29/1).
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung mengadakan pemusatan latihan di daerah Lembang, Kabupaten Bandung Barat. Pemusatan latihan diisi dengan cross country cycling sejauh 17 kilometer, Rabu (29/1).
Gelandang...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung menggelar laga uji coba melawan Persib U-20 di Inspire Arena, Kabupaten Bandung Barat, Selasa (28/1). Laga yang berakhir atas kemenangan Persib ini merupakan sesi...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung mempersilakan bagi klub Persib Bandung menggunakan Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA) sebagai lokasi untuk latihan. Namun, untuk digunakan sebagai homebase klub...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali berkumpul di latihan perdananya di SPOrT Jabar, Kota Bandung, Jumat (10/1). Sayangnya, pelatih Persib, Robert Rene Alberts, absen dalam latihan tersebut.
Pelatih...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Persib Bandung dijadwalkan menggelar latihan perdana pada Jumat (10/1). Latihan ini persiapan mengikuti turnamen pramusim Asian Challenge Cup di Selangor Malaysia pada 18-19 Januari.
"Pemain sudah harus...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung memaksimalkan latihan sebelum menjamu Barito Putera di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Ahad (24/11). Setidaknya, Persib memiliki waktu persiapan selama satu pekan lebih.
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung menggunakan Stadion Si Jalak Harupat (SJH), Kabupaten Bandung, tidak hanya untuk pertandingan. Supardi dan kawan-kawan juga menggunakan stadion milik Pemerintah Kabupaten Bandung ini untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali berlatih rutin di Stadion Si Jalak Harupat, Kabupaten Bandung, Sabtu (16/11). Ini merupakan latihan perdana setelah tiga hari libur.
Pelatih Persib, Robert...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung kembali menjalani latihan rutin setelah libur selama empat hari. Hingga Jumat (6/9) besok, Persib akan latihan selama dua kali sehari.Pelatih fisik Persib Yaya Sunarya...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung meliburkan pemainnya untuk bisa merayakan Hari Raya Idul Adha. Tidak tanggung-tanggung, tiga hari waktu libur diberikan jajaran pelatih untuk Maung Bandung. Jatah libur tersebut merupakan akumulasi...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung hanya membawa 19 pemain untuk melakoni laga kontra Borneo FC pada Rabu (24/4). Sementara 13 pemain yang tidak dibawa tetap menjalani latihan rutin di bawah...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung telah menyelesaikan pemusatan latihan di Batam, Kepulauan Riau. Selama satu pekan penuh, penggawa Maung Bandung melakukan pemusatan latihan yang ditutup dengan laga uji coba...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Persib Bandung sudah berangkat menuju Batam, Kepulauan Riau, untuk menjalani pemusatan latihan (TC). TC ini akan berlangsung dari 25 Maret hingga 1 April 2019.Kapten Persib Supardi...