REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Garut, Jawa Barat, telah menyiapkan bantuan material untuk memerbaiki rumah warga yang menjadi korban terjangan angin puting beliung di Kecamatan Cibatu dan Kersamanah. Tujuannya...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Lembaga filantropi Rumah Zakat (RZ) menyalurkan sepuluh unit rumah bantuan kepada korban banjir Garut, yang terjadi akhir 2016 lalu. Penyaluran diserahkan pada korban banjir yang rumahnya...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Pemerintah Kabupaten Garut mengakui belum bisa menyalurkan bantuan rumah pada semua korban banjir bandang yang rumahnya rusak parah pada akhir 2016 lalu. Alhasil, aksi unjuk rasa...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Garut masih belum mempunyai data terkait jumlah kerusakan pascabencana banjir, Senin (5/6), malam. Pihak BPBD masih terus mendata dan menelusuri lokasi...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Wali Kota Bandung Ridwan Kamil meninjau perkembangan pembangunan bantuan rumah tapak untuk korban bencana alam di Garut, akhir pekan lalu. Rumah bantuan tersebut diberi nama RISA (Rumah...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Kasus dugaan keracunan makanan yang menimpa ratusan pengungsi korban banjir bandang Garut pada Ahad (21/5) lalu menjadi momentum jika hingga kini para pengungsi masih belum memperoleh...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa meminta Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat melakukan verifikasi ulang terhadap data penerima jaminan hidup (jadup) korban banjir bandang. "Saya harapkan kisruh pembagian...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sejumlah korban banjir bandang luapan Sungai Cimanuk, Kabupaten Garut, Jawa Barat, mempertanyakan dana jaminan hidup yang disalurkan. Sebab, jumlah yang mereka terima tidak sesuai dengan ketentuan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Menteri Sosial Khofifah Indar Parawansa mengharapkan seluruh korban bencana banjir bandang Sungai Cimanuk di Kabupaten Garut, Jawa Barat, harus segera bangkit menuju ke kehidupan yang lebih baik."Saya...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Kementerian Sosial memberi bantuan jaminan hidup (Jadup), santunan ahli waris, dan stimulan bahan bangunan rumah (BBR) kepada korban banjir bandang Kabupaten Garut, Sabtu (4/3). Total dana...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah Zakat (RZ) akan membangun sepuluh unit rumah relokasi untuk korban banjir bandang di Kabupaten Garut, Jawa Barat. Rumah relokasi tersebut akan dibangun di Blok Pananggungan,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kepala Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat, Irjen Anton Charliyan menyatakan, telah menetapkan empat tersangka dalam kasus bencana banjir bandang di Kabupaten Garut, 20 September 2016. "Sudah...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Bank Syariah Mandiri (BSM) dan Laznas BSM menyerahkan bantuan kepada masyarakat korban banjir bandang Garut, Jumat (18/11). Bantuan ini merupakan kelanjutan dari aksi tanggap darurat sesaat...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Sebuah lembaga bukan pemerintah Rumah Zakat siap memberdayakan potensi ekonomi warga yang menjadi korban banjir bandang luapan Sungai Cimanuk di Kabupaten Garut, Jawa Barat, untuk mendapatkan penghasilan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Rumah Zakat siap memberdayakan potensi ekonomi warga yang menjadi korban banjir bandang luapan Sungai Cimanuk di Kabupaten Garut, Jawa Barat, untuk mendapatkan penghasilan sehingga mampu membangun...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Garut mengonfirmasi terjadinya banjir bercampur lumpur di Kampung Ciseupa, Kecamatan Cibatu dan Kampung Ciharemas, Kecamatan Singajaya pada Rabu, (26/10) siang....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Head of Region West Java & Cental Java Indosat Ooredoo, Hari Sukmono mengatakan, pihaknya menggalang donasi dari para karyawannya untuk membantu pemulihan paskabencana Garut dan Sumedang....
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Perpustakaan Nasional Republik Indonesia memberikan bantuan satu unit kendaraan perpustakaan keliling dan ribuan buku kepada Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat. Nantinya bantuan tersebut diberikan untuk sarana dan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Perpustakaan Nasional Republik Indonesia menyalurkan bantuan ribuan buku kepada Badan Perpustakaan dan Arsip Daerah (Bapusipda) Kabupaten Garut, Jawa Barat. Sebab, koleksi buku Bapusida rusak terendam banjir...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sejumlah korban banjir di Kabupaten Garut, Jawa Barat, akan mendapatkan bantuan rumah dari Qatar Charity Indonesia, sebuah organisasi bukan pemerintahan yang peduli terhadap bencana banjir Garut....
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Gubernur Jawa Barat Ahmad Heryawan memberikan bantuan tanggap darurat bencana akibat banjir bandang ke Kabupaten Garut sebesar Rp 6,5 miliar. Bantuan diberikan kepada Bupati Garut Rudy...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Masyarakat Kabupaten Garut dari berbagai komunitas, organisasi dan akademisi menggelar doa bersama bagi korban banjir dan juga Garut agar menjadi lebih baik di Masjid Agung Garut,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Menteri Agama Lukman Hakim Saifudin menyalurkan langsung bantuan uang kepada siswa-siswi madrasah yang menjadi korban banjir bandang di Kabupaten Garut, Jawa Barat, Kamis malam (7/10). Bantuan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Deputi Bidang Penanganan Darurat BNPB Tri Budiarto, mengatakan pemerintah sedang merencanakan pembangunan rumah susun (rusun) untuk pengungsi bencana banjir Garut. Saat ini sudah ada satu rusun...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Tim Badan SAR Nasional (Basarnas) Bandung bersama sukarelawan menemukan seorang jenazah yang sebelumnya hilang tenggelam di kawasan Waduk Jatigede, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Kamis (6/10). Koordinator...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Keluarga korban banjir bersama unsur musyawarah pimpinan daerah (muspida) Kabupaten Garut menggelar tabur bunga di sungai Cimanuk, Rabu (5/10). Kegiatan ini dilakukan untuk mendoakan 19 orang...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Dana cadangan tanggap darurat bencana Pemerintah Provinsi Jawa Barat diprediksi aman hingga akhir tahun ini. Pada APBD Perubahan 2016 yang belum lama dibahas, Pemprov Jabar telah...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat (Jabar) Ahmad Heryawan mengimbau masyarakat yang tinggal di daerah rawan bencana agar tetap waspada. Karena, kondisi cuaca masih belum stabil dengan curah hujan cukup...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Jembatan gantung penghubung di aliran Sungai Cimanuk, Kabupaten Garut, Jawa Barat putus dihantam banjir bandang yang terjadi Selasa (21/9), malam. Padahal, jembatan sepanjang 70 meter itu...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kepolisian Daerah Jawa Barat (Polda Jabar) menemukan dugaan sejumlah pelanggaran di kawasan hulu Sungai Cimanuk, Kabupaten Garut. Selain alih fungsi yang melanggar hukum lingkungan, praktik korupsi pun...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sekretaris Daerah (Sekda) Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat, Iman Alirahman mengungkapkan jumlah pengungsi banjir bandang di Garut berkurang. Dalam catatan di lapangan, dari 2.525 jiwa, kini...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sejumlah korban banjir bandang di Kampung Cimacan, Kabupaten Garut, Jawa Barat, mengharapkan dapat memiliki rumah susun sebagai tempat relokasi yang aman dan nyaman. "Pastinya kami semua korban...
REPUBLIKA.CO.ID, Rasa kepedulian untuk sesama ditunjukkan anggota komunitas Club Ayla Indonesia (CAI) dengan memberikan bantuan untuk korban banjir bandang di Garut, Jawa Barat. Bantuan berupa kebutuhan sehari-hari diberikan langsung...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Kabupaten Garut, Jawa Barat, kesulitan dana untuk pengalokasian penanggulangan bencana banjir bandang. Hal ini akibat kebijakan pemerintah pusat yang menunda Dana Alokasi Umum (DAU) untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua DPD RI, Farouk Muhammad meninjau lokasi bencana banjir bandang di Garut, Jawa Barat pada Ahad (2/10). Kehadiran Farouq mewakili DPD untuk memastikan proses rehabilitasi...
REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Kota Yogyakarta mengirimkan tim untuk membantu rehabilitasi masjid dan sekolah di daerah bencana banjir di Garut, Jawa Barat.Juru bicara Baznas Kota...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Toyota Avanza Club Indonesia (TACI) pada Ahad (25/9) lalu melakukan kegiatan bakti sosial (Baksos) dengan memberikan bantuan kepada warga yang terkena dampak banjir Bandang di Kabupaten...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Proses pencarian korban banjir bandang di Kecamatan Bayongbong, Kabupaten Garut terus dilakukan. Pramuka yang terjun langsung menjadi relawan akan terus berperan sampai batas akhir masa tanggap...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kepala Badan SAR Nasional (Basarnas) Marsekal Madya FHB Soelistyo menyatakan tahapan pencarian korban banjir bandang Garut diperpanjang selama enam hari atau sampai 3 Oktober 2016. "Sebelumnya pencarian...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) meninjau kawasan terdampak banjir bandang Garut, Jawa Barat hari ini, Kamis (29/9). Pada saat mengunjungi Rumah Sakit Umum Daerah dr. Slamet...
REPUBLIKA.CO.ID, Jika manusia menjaga alam, maka alam akan menjaga manusia. Hubungan manusia dengan alam sangat penting, karena alam akan bersikap sesuai perlakuan manusia terhadapnya.Beberapa waktu yang lalu, Sungai Cimanuk...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Selesai menjalankan ibadah sholat subuh, relawan yang membantu warga menyeberangi Sungai Cimanuk mulai bekerja. Meski udara masih dingin mereka keluar rumah dengan langkah kaki mantap.Sebelumnya, Jembatan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Jembatan gantung menghubungkan dua kecamatan di Kabupaten Garut, Jawa Barat yang rusak akibat banjir bandang Sungai Cimanuk, Selasa (20/9) belum diperbaiki pemerintah. Akibatnya warga harus memutar...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Rumah Zakat (RZ) membuka Posko Segar untuk melayani pijat gratis bagi relawan dan TNI di sekitar wilayah pengungsian korban banjir Garut. Selain itu, RZ juga menyediakan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Presiden Jusuf Kalla (JK) menegaskan pemerintah baik pusat maupun daerah akan membantu masyarakat korban banjir bandang di Garut. Bantuan diberikan untuk membangun kembali tempat tinggalnya....
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat menyalurkan bantuan untuk korban bencana alam Garut dan Sumedang dalam rangka solidaritas dan kepedulian sosial. Bupati Bogor, Nurhayanti, melepas secara langsung...
REPUBLIKA.CO.ID, GARUT -- Mata air sebesar ibu jari mengalir keluar dari sela-sela tanah bekas longsor pada tebing setinggi 25 meter. Alirannya terbendung tanah longsor dan pohon tumbang. Nampak jelas...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kader dan relawan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) terus membantu korban banjir di Garut. Salah satunya dengan menyediakan Posko Hangat PKS."Dinamakan Posko Hangat karena menyediakan minuman dan...
REPUBLIKA.CO.ID, âªBANDUNG -- Perum Perhutani, membantah kerusakan Sub Daerah Aliran Sungai (DAS) Cimanuk Hulu diakibatkan lahan milik Perhutani. Apalagi, kerusakan DAS tersebut menyebabkan banjir bandang Garut. Menurut Corporate Secretary Perum...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Wakil Ketua Komisi VIII Sodiq Mujahid mengatakan, pemerintah bisa gunakan dana darurat untuk penanganan bencana. Sebab, Menteri Sosial Khofifa Indar Parawansa mengatakan logistik yang dikirim untuk...