REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Meski pasangan Jokowi-Ahok baru unggul dalam beberapa quick count lembaga survei, tak segan politisi Partai Demokrat yang mengusung Foke-Nara mengucapkan selamat atas unggulnya Jokowi. "Saya mengucapkan selamat...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Meski belum dapat dipastikan apakah keunggulan perolehan suara Joko Widodo (Jokowi) dan Basuki Tjahaja Purnama (Ahok) seperti banyak dilansir lembaga survei, namun nampaknya Partai Demokrat sudah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Calon Wakil Gubernur DKI, Nachrowi Ramli (Nara) mulai mendekati simpul-simpul massa jelang putaran kedua Pilkada DKI.Kali ini pengurus Fatayat NU disambangi dalm halal bihalal, Ahad (26/8)....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Calon wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut satu, Nachrowi Ramli (Nara), mengatakan, akan menyelesaikan tugasnya selama lima tahun jika terpilih sebagai wakil gubernur DKI."Ga akan pindah-pindah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Isu kampanye yang mengatasnamakan Suku, Agama, Ras, dan Antargolongan (SARA) berembus menjelang putaran kedua pilkada DKI JakartaMenanggapi hal itu Edy Kuscahyanto dari Majelis Pustaka dan Informasi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris DPD Partai Golongan Karya (Golkar), Zainuddin, mengatakan, akan memberikan sanksi bagi kader partai yang tidak mendukung Fauzi Bowo-Nachrowi Ramli (Foke-Nara). Tak tanggung-tanggung, sanksinya dikeluarkan dari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Partai Golongan Karya (Golkar) akhirnya melabuhkan dukungan ke kubu Fauzi Bowo-Nachrowi Ramli (Foke-Nara). Partai berlambang beringin ini memastikan akan mendukung penuh pasangan nomor urut 1 itu...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mendapat dukungan resmi Partai Golkar di putaran dua pemilukada DKI Jakarta, Fauzi Bowo (Foke) mengaku gembira. Foke mengaku Golkar bukan orang lain baginya."Kita semua tahu Golkar...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum Partai Keadilan Sejahteraan (PKS), Luthfi Hasan Ishaaq, mengatakan belum memutuskan akan berlabuh kemana dukungan mereka pada Pemilukada DKI putaran kedua. "Masih dikaji lagi, kita...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@rol.republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved