IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Nama sufi ini adalah Abu Sulaiman al-Darani. Lengkapnya, Abdurrahman bin Ahmad bin Athiyyah. Seperti tampak pada gelarnya, ia berasal dari perkampungan Daara, yang terletak di selatan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gagal berangkat haji tidak hanya terjadi di masa sekarang dan korbannya bukan terjadi dari kalangan manusia awam saja. Ulama sekaliber Abu Bakar Muhammad bin Ali bin Ja'far...
jatimnow.com - Tidak ada kata lelah dan menyerah bagi Indri Dyah Pangestuningtyas (43), warga Rusunawa Kelurahan Mangunharjo, Kecamatan Mayangan, Kota Probolinggo ini. Demi hidupi anaknya dan membeli obat untuk orangtuanya,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Cerita keteladanan para sahabat Nabi Muhammad SAW begitu banyak. Salah satunya datang dari sosok Sya'ban radhiyallahu anhu. Seperti para sahabat Rasulullah SAW semua, ia pun gemar...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Nabi Muhammad SAW dalam melaksanakan syiar Islam kerap menghadapi tantangan dari kaum musyrikin. Di antara mereka yang begitu sengit memusuhi beliau ialah 'Utbah bin Rabi'ah. 'Utbah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dalam berdakwah, Nabi Muhammad SAW menghadapi tantangan dari kaum musyrikin. Di antara mereka, ada yang begitu sengit permusuhannya terhadap Islam. Salah satunya adalah Huyay bin Akhthab....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Imam Abu Abdillah Ahmad bin Muhammad bin Hanbal merupakan seorang ulama terpenting dalam sejarah peradaban Islam. Umat Islam di Tanah Air biasa menyebutnya sebagai Imam Hambali. Imam...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Abu Hurairah menuturkan sebuah kisah. Ia mengatakan, suatu hari orang-orang mendengar suara tangisan yang cukup keras dari arah kediaman Muawiyah bin Abu Sofyan. Setelah diselidiki, ternyata...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dakwah Nabi Muhammad SAW selama di Madinah tidak sepi dari rongrongan kaum musyrikin Quraisy. Perang Uhud merupakan salah satu bukti nyata provokasi orang-orang kafir itu yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Imam Syafi'i memiliki nama lengkap Muhammad bin Idris bin 'Abbas bin 'Usman bin Syaafi' bin Saaib bin 'Ubaid bin 'Abdu Yazid bin Haasyim bin 'Abdul Mutthalib...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rasulullah SAW pernah menuturkan suatu kisah yang terjadi pada zaman Nabi Ibrahim AS. Kala itu, ada seorang pendosa yang enggan bertobat. Lelaki ini beranggapan, tobat tidak diperlukan....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pada zaman Rasulullah SAW, ada suatu kasus. Seperangkat barang telah dicuri oleh seseorang. Barang curian itu kemudian ditemukan di rumah seorang Yahudi. Alhasil, dialah yang dituduh...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tidak ada alasan bagi orang beriman untuk enggan bersedekah. Kendati terasa berat, bersedekah merupakan ciri paling kentara dari keimanan yang sahih. Untuk bersedekah, seseorang harus mampu mengalahkan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Diriwayatkan bahwa Abdullah ibn Mas'ud melewati wilayah Kufah. Di tengah perjalanan, sahabat Nabi Muhammad SAW itu melihat beberapa pemuda sedang duduk-duduk sambil mabuk minuman keras. Di antara...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dalam Kitab Al Musaqat, terdapat suatu kisah yang penuh hikmah dari seorang pedagang. Cerita itu berdasarkan hadis Nabi SAW, sebagaimana diriwayatkan Imam Muslim. Rasulullah SAW bersabda, "Ada...