REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Program Pangan Dunia (WFP) mengatakan, saat ini negara-negara di wilayah Afrika Timur tengah menghadapi bencana kekeringan terburuk dalam empat dekade terakhir. Situasi itu menimbulkan risiko munculnya krisis...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI – Kerajaan Arab Saudi mengirimkan puluhan ribu Alquran ke Kenya. Pengiriman ini merupakan gelombang kelima, dari bentuk hadiah oleh Penjaga Dua Masjid Suci. Penyerahan Alquran dilakukan engawas Jenderal Kompleks...
REPUBLIKA.CO.ID, KAMPALA -- Program Pangan Dunia (WFP) mengatakan kekeringan mendorong sekitar 13 juta jiwa di Tanduk Afrika berada di ambang kelaparan. Masyarakat di Somalia, Ethiopia, dan Kenya mengalami kekeringan terburuk...
REPUBLIKA.CO.ID,JEDDAH -- Kementerian Urusan Islam, Panggilan dan Bimbingan Kerajaan Arab Saudi memulai pengiriman Alquran ke Kenya. Diwakili Kompleks Raja Fahd untuk Percetakan Alquran, 32.700 eksemplar Alquran dengan berbagai ukuran...
REPUBLIKA.CO.ID, MOMBASA -- Menteri Luar Negeri Cina Wang Yi akan mengunjungi proyek infrastruktur yang didanai Beijing di Kenya. Wang juga membahas peluang ekonomi masa depan dengan Presiden Uhuru Kenyatta...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI -- Kenya akan menawarkan vaksin booster Covid-19 bagi individu yang sudah menerima dosis kedua enam bulan sebelumnya. Hal ini disampaikan Kementerian Kesehatan Kenya dalam dokumen yang dipublikasikan Ahad...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI -- Seorang polisi Kenya pada Selasa mengamuk di Ibu Kota Nairobi. Ia menembak mati enam orang, dan kemudian menembak dirinya sendiri hingga tewas. Menurut laporan kepolisian, petugas tersebut...
IHRAM.CO.ID, NAIROBI – Serangkaian penculikan dan pembunuhan terhadap Muslim di Kenya telah mengkhawatirkan para pemimpin agama. Mereka menuntut pertanggung jawaban dan tindakan dari pemerintah. Menurut Dewan Tertinggi Muslim Kenya,...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI – Orang-orang dari suku Kelenjin di Kenya telah banyak yang memeluk agama Islam. Namun mereka masih kesulitan untuk bisa memahami kandungan Alquran. Hal ini karena mereka banyak yang...
IHRAM.CO.ID,NAIROBI – Kabar terjemahan Alquran dalam bahasa Kalenjin membawa masyarakat Kenya gembira. Berdasarkan data dari sensus nasional 2019, komunitas adat Kalenjin memiliki lebih dari 6,3 juta orang. Orang Kalenjin...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI -- Bangkai ternak adalah pengingat bahwa kekeringan telah turun lagi di Kenya utara. Peristiwa ini merupakan rangkaian terbaru dalam guncangan iklim yang melanda Tanduk Afrika. Para penggembala menyaksikan...
REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA - Kekeringan terkait perubahan iklim sekarang lebih berbahaya daripada pandemi Covid-19 di Kenya karena kekeringan terus melanda negara Afrika Timur itu. Mohamed Abdi Rage, seorang penduduk Garissa yang...
REPUBLIKA.CO.ID, Sebuah perusahaan di Kenya melakukan konversi angkutan umum berbahan bakar fosil menjadi kendaraan yang dijalankan dengan tenaga listrik. Upaya ini mendapat dukungan pemerintah yang berinvestasi di bidang infrastruktur...
REPUBLIKA.CO.ID, HOKKAIDO -- Cabang olahraga atletik untuk nomor lari maraton putra pada Olimpiade Tokyo 2020 baru selesai diperlombakan. Atlet Kenya, lagi-lagi berjaya di Sapporo Odori Park, Ahad (8/8) pagi WIB. Pelari...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI -- Tingkat ibu menyusui di Kenya, Afrika Timur, turun saat bayi memasuki umur 4-5 bulan menjadi 42 persen, padahal pada tahap awal atau saat berumur 0-1 bulan...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved