REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) mengalokasikan Rp 1,5 triliun dari total anggaran tahun 2021 untuk peningkatan prestasi olahraga. Total pagu anggaran Kemenpora Tahun 2021 yang disetujui...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rencana Kerja Anggaran (RKA) Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI sebesar Rp 2,322 triliun disepakati DPR-RI. Hal itu dipastikan setelah Menpora RI, Zainudin Amali mengikuti rapat...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olah raga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali secara resmi membuka webinar Pendidikan Kepemimpinan Pemuda dalam Rumah Tangga bagi Pramuka secara daring, Senin...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI merestui anggaran Rp 50,6 miliar untuk mendukung Persatuan Sepakbola Seluruh Indonesia (PSSI) jelang Piala Dunia U-20, tahun 2021 mendatang. Kemenpora melakukan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI, Zainudin Amali menyampaikan lembaga yang dipimpinnya mendapat opini ‘Wajar Tanpa Pengecualian’ (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. Menpora menyatakan,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) masih menunggu pernyataan dari Pemerintah Daerah (Pemda) yang wilayahnya akan ditunjuk sebagai tempat penyelenggaraan Piala Dunia U-20 tahun 2021 untuk ikut...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) meminta pemerintah daerah yang wilayahnya akan ditunjuk sebagai tempat penyelenggaraan Piala Dunia U-20 tahun 2021 untuk ikut berkomitmen dalam renovasi stadion. Sekretaris...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) menyatakan tidak ada kegiatan FUN RUN yang rencananya digelar di halaman Kemenpora, Jakarta, Ahad (5/7) pagi ini. Lewat surat edaran nomor...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kemenpora terus menunjukkan partisipasinya dalam meminimalisasi dampak pandemi COVID-19. Kali ini, Menpora Zainudin Amali memberikan secara simbolis bantuan peralatan kesehatan dan penunjangnya kepada organisasi mahasiswa, Jumat (3/7)...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI, Gatot S Dewa Broto, mengusulkan tambahan pagu anggaran Kemenpora tahun 2021 sebesar Rp 1,7 triliun dari sebelumnya Rp 2...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) mengungkapkan pihaknya belum mendapatkan laporan terkait pemilihan enam stadion yang diajukan untuk menjadi venue Piala Dunia U-20 2021 mendatang. Sekretaris Menteri Pemuda...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kemenpora menyerahkan bantuan Alat Pelindung Diri (APD) di Gedung Serba Guna F.X. Soeseko Moestopo, Rumah Sakit Gigi dan Mulut (RSGM), Fakultas Kedokteran Gigi (FKG), Universitas Prof Dr Moestopo...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Plt. Deputi Peningkatan Prestasi Olahraga Kemenpora, Chandra Bhakti, menilai para pelatih menjadi tulang punggung dalam pembinaan atlet olahraga nasional. Kebutuhan pelatih yang memiliki sertifikasi pendidikan sarjana olahraga, secara nasional...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI, Zainudin Amali, memberi saran apabila kompetisi nasional ingin kembali dilanjutkan. Menpora menyarankan kompetisi nasional bisa mengadopsi protokol kesehatan negara-negara lain yang sudah lebih...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Pemuda dan Olahraga, Zainudin Amali, memberikan apresiasi dan ucapan selamat kepada aktor Reza Rahadian atas peluncuran film miniserinya. Film garapannya berjudul "Sementara, Selamanya" itu diharapkan mampu memberikan motivasi...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Iklan)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved