REPUBLIKA.CO.ID, PARIS – Mantan presiden Prancis Nicolas Sarkozy dinyatakan bersalah dengan dakwaan melakukan tindak pidana korupsi. Hakim menjatuhkan hukuman tiga tahun penjara. Ia presiden kedua di era Prancis modern yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Anggota Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Mochammad Afifuddin mengakui, masyarakat mematuhi protokol kesehatan (prokes) pencegahan penularan Covid-19 saat menggunakan hak pilihnya pada pada 9 Desember lalu. Menurutnya, hal ini...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Kepala Satpol PP Kota Padang Alfiadi pihaknya turut membantu penyelenggara Pemilu untuk membersihkan alat peraga kampanye (APK) yang masih terpasang di sejumlah titik. Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu)...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kampanye tatap muka atau pertemuan terbatas terus meningkat dalam Pilkada 2020 yang digelar dalam kondisi pandemi Covid-19. Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) mencatat, sebanyak 91.640 kampanye tatap...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Koordinator bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD mengatakan pelanggaran protokol kesehatan Covid-19 dalam kampanye Pilkada Serentak 2020, sebesar 2,2 persen. "Ada pelanggaran protokol kesehatan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) menemukan 105 iklan kampanye aktif di luar jadwal tahapan kampanye iklan. Anggota Pemilu Bawaslu Fritz Edward Siregar menyebut, 105 iklan kampanye tersebut masuk...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tito Karnavian mengatakan, angka pelanggaran protokol kesehatan pencegahan Covid-19 relatif kecil dibandingkan jumlah kegiatan kampanye tatap muka. Berdasarkan catatan Kemendagri, terdapat 2,2 persen...
REPUBLIKA.CO.ID, MANADO--Ketua MPR RI Bambang Soesatyo berharap Pilkada Serentak 2020 dapat berjalan sukses dan damai. Sehingga, hasil Pilkada serentak yang akan digelar tanggal 9 Desember 2020 dapat menghasilkan pimpinan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jajaran Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) daerah hingga tingkat kelurahan/desa mengalami kekerasan selama Pilkada 2020. Bawaslu mencatat, setidaknya 31 pengawas pemilu di 270 daerah yang menyelenggarakan pilkada...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pengawasan Pemilihan Umum (Bawaslu) menjatuhkan 381 sanksi peringatan tertulis dan membubarkan 17 kegiatan kampanye tatap muka yang melanggar protokol kesehatan pencegahan Covid-19 dalam periode 10 hari...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) RI, Abhan, mengatakan, tak mudah mendorong peserta Pilkada 2020 mengutamakan kampanye daring daripada kampanye konvensional yang bersifat tatap muka. Menurut dia,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Laporan hasil pengawasan sebulan masa kampanye oleh Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) menyebutkan daerah yang mengalami kenaikan jumlah kasus positif Covid-19 bertambah. Dari analisis Bawaslu pada 10...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisioner KPU RI Viryan Aziz mengatakan, ada tren pasangan calon (paslon) menggandeng influencer, selebgram, serta youtuber dalam pelaksanaan kegiatan kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020. Para pengaruh...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Teritorial Pemenangan Pemilu Jawa 2 (Jawa Barat) Partai Nasdem Saan Mustopa menilai persoalan rendahnya minat calon kepala daerah berkampanye dengan metode daring bukan semata-mata karena calon...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Bawaslu Sumatera Barat membubarkan 51 kegiatan kampanye Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2020 karena melanggar aturan. Pembubaran dilakukan baik untuk pasangan calon gubernur-wakil gubernur maupun pasangan calon bupati/wali...