REPUBLIKA.CO.ID, TANJUNG PINANG -- Menteri Kesehatan (Menkes) Budi Gunadi Sadikin meminta para orang tua memastikan anak-anak mendapatkan imunisasi lengkap. Tujuannya agar anak terlindung dari penyakit-penyakit yang bisa dicegah dengan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Kepala Dinas Kesehatan Kota Jayapura, Papua, Ni Nyoman Sri Antari, berharap semua anak di wilayah itu bisa mendapatkan imunisasi dasar lengkap. "Pemberian imunisasi bagi anak dapat mencegah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Kesehatan RI mengintegrasikan sistem pencatatan riwayat imunisasi anak ke dalam aplikasi digital PeduliLindungi untuk mempermudah penelusuran bagi berbagai pihak yang berkepentingan. "Biasanya data vaksinasi ditulis di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 Reisa Broto Asmoro menyampaikan bahwa imunisasi rutin lengkap penting bagi anak guna memberikan kekebalan spesifik terhadap penyakit berbahaya tertentu. "Jika seseorang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pakar dari Fakultas Kedokteran Universitas Indonesia (FKUI) mengimbau para orang tua untuk segera melengkapi dan mengejar imunisasi anak yang tertinggal guna menghindari risiko kasus kejadian luar biasa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemberian imunisasi yang terlambat atau tidak lengkap kepada anak menjadi salah satu hambatan dalam upaya meningkatkan kekebalan anak. Imunisasi kejar diperlukan untuk menyusul imunisasi anak yang tertunda. Plt...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ikatan Dokter Anak Indonesia (IDAI) menyerukan agar orang tua tidak mengabaikan pemberian vaksin untuk penyakit lainnya pada anak di tengah pandemi Covid-19. Selain vaksin Covid-19, anak...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Pemerintah untuk Penanganan COVID-19 sekaligus Duta Kebiasaan Baru, dr Reisa Broto Asmoro, mengatakan, imunisasi dasar pada anak penting dilakukan untuk melindungi risiko komorbid tinggi. Terlebih,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta meminta masyarakat melengkapi imunisasi dasar khususnya kepada anak usia 6-11 tahun sebagai persiapan sebelum vaksinasi Covid-19. "Lengkapi segera vaksinasi dasar," kata...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penurunan cakupan imunisasi selama pandemi COVID-19 berpotensi munculnya kejadian luar biasa (KLB) sejumlah penyakit yang dapat dicegah dengan vaksinasi. "Akibat cakupan imunisasi yang tidak tercapai ada potensi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Juru Bicara Vaksinasi COVID-19 dari Kementerian Kesehatan Siti Nadia Tarmidzi menyarankan agar orang tua untuk melengkapi imunisasi dasar pada anak. Hal itu bisa dilakukan sambil menunggu dilakukannya...
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Unit Pelaksana Teknis Dinas (UPTD) Puskesmas Harjamukti menargetkan 1.988 anak mendapatkan imunisasi pada pelaksanaan Bulan Imunisasi Anak Sekolah (BIAS). Pelaksanaan BIAS ini dilakukan dengan menerapkan protokol...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Melaksanakan protokol kesehatan di masa Pandemi Covid-19 merupakan hal baku untuk tetap dipatuhi. Namun, jika jadwal imunisasi pada anak akan berlangsung, tentu hal tersebut harus dipenuhi para...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengatakan kegiatan pusat kesehatan masyarakat (puskesmas) mengalami penurunan dalam cakupan pelaksanaan imunisasi di tengah masa pandemi Covid-19. Padahal imunisasi menurutnya menentukan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Juru Bicara Pemerintah Penanganan Covid-19 Reisa Broto Asmoro mengatakan, selama pandemi Covid-19 banyak anak dan bayi tidak melakukan proses imunisasi dasar rutin. Reisa menjelaskan, hal tersebut diakibatkan dari...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved