REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Menanggapi gelombang seruan bantuan dari keluarga yang berjuang dengan krisis yang mengganggu biaya hidup, badan amal Islam terkemuka di Inggris, Islamic Relief mendistribusikan makanan dan barang-barang penting sebagai bagian...
IHRAM.CO.ID, BIRMINGHAM -- Perayaan Idul Adha merupakan salah satu festival Islam terbesar setiap tahun. Setelah melaksanakan sholat Id, keluarga Muslim biasanya berkumpul untuk melakukan ritual penyembelihan hewan qurban dan berbagi...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKKAH -- Proyek Pemanfaatan Daging Qurban (Hady & Adahi) Arab Saudi terus mengadopsi teknologi yang canggih pada setiap musim haji. Ini terlihat pada musim haji kali ini di mana...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Laznas Bangun Sejahtera Mitra Umat (Laznas BSM Umat) melakukan live streaming kurban selama empat hari dari hari raya Idul Adha 1443 H sampai hari Tasyrik pada 10-13...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kegiatan KolaborAksi Dompet Dhuafa dengan sejumlah pihak terus terjalin. Di momen kurban 1443 Hijriyah, IndiHome kembali menggandeng Dompet Dhuafa dalam meluaskan sebaran berkah daging kurban.Melalui semangat...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) melalui program kemaslahatan Berkah Kurban 1443 H tahun ini menyalurkan sebanyak 2.843 hewan qurban berupa kambing dan domba yang tersebar di...
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN--Dinas Pertanian, Pangan dan Perikanan Kabupaten Sleman melaksanakan pemantauan terhadap sebanyak 353 titik pasar hewan. Terdiri dari 110 lokasi kandang kelompok, 10 lokasi pinggir jalan dan 233 lokasi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) dan Badan Nasional Pengelola Perbatasan (BNPP) memotong 237 ekor hewan qurban dengan rincian 93 ekor sapi, 1 ekor kerbau, dan 143 ekor kambing...
REPUBLIKA.CO.ID, BIRMINGHAM -- Masjid di Kota Birmingham, Inggris, Al Falaah akan mengirimkan hampir 300 paket sembako kepada keluarga yang berjuang di seluruh wilayah itu, sebagai bagian dari program Hari Raya...
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG - Gubernur Sumatra Barat (Sumbar) Buya Mahyeldi menyambangi Jorong Koto Tangah untuk melihat kondisi jalan yang menghubungkan Koto Tangah dengan Pasaman. Perjalanan menuju perbatasan tersebut sangat terjal...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) menjadi mitra pelaksana bantuan hewan kurban dari PT Bank Maybank Indonesia Tbk (Maybank Indonesia) kepada warga masyarakat yang membutuhkan. Nilai bantuan yang...
REPUBLIKA.CO.ID, MANADO -- PT Bank Pembangunan Daerah Sulut Gorontalo (BSG) menyerahkan sebanyak 80 ekor sapi qurban dalam rangka Idul Adha 1443 Hijriah/2022 Masehi di daerah tersebut. "Puluhan sapi qurban ini...
REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON -- Complete Selular bersama Rumah Zakat telah selesai melaksanakan penyaluran daging qurban sebanyak 150 paket untuk Anak Juara binaan Rumah Zakat wilayah Kedawung, Kedungdawa, dan warga RT...
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Ketua Dewan Pimpinan Wilayah Partai Persatuan Pembangunan (DPW PPP) DKI Jakarta H Guruh Tirta Lunggana memimpin pemotongan hewan qurban di kantor PPP Jakarta, Jln. I Gusti Ngurah Rai, Buaran,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Idul Adha 1443 Hijriah yang jatuh pada 10 Juli kemarin telah berlangsung dengan khidmat di seluruh pelosok Tanah Air. Bagi sebagian orang, Idul Adha begitu dinantikan di tengah...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved