REPUBLIKA.CO.ID, RIYADH -- Wilayah Makkah menampung 65,8 persen dari total jumlah hotel yang beroperasi di Kerajaan Arab Saudi. Jumlah hotel dari berbagai kategori di Kerajaan Arab Saudi mencapai 2.621...
REPUBLIKA.CO.ID, ABU DHABI -- Komisi Kerajaan untuk Al Ula sedang mengembangkan wilayah tersebut menjadi tujuan wisata warisan arkeologi, konservasi alam dan seni sebagai bagian dari Visi Arab Saudi 2030....
REPUBLIKA.CO.ID, RIYADH — Mulai Ahad kemarin, karyawan dari sektor publik di Arab Saudi diketahui kembali bekerja ke kantor mereka. Langkah relokasi itu dilakukan Saudi setelah para pekerja bekerja beberapa...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kesatuan Tour Travel Haji Umroh Republik Indonesia (Kesthuri) tak banyak menanggapi skema haji 2021 yang disiapkan Kementerian Agama (Kemenag). Kesturi menyerahkan nasib haji tahun depan sepenuhnya pada...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKKAH -- Gubernur Makkah, Pangeran Khalid Al-Faisal pada Ahad (23/8) memimpin pertemuan untuk meninjau kemajuan proyek air dan sanitasi di wilayah tersebut.Dilansir dari laman Arab News Jumat (28/8),...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Komnas Haji Umrah menyarankan pemerintah, dalam hal ini Kementerian Agama (Kemenag) menyiapkan protokol umroh. Sehingga ketika umroh dibuka semua sudah siap jamaah tinggal berangkat."Daripada menyiapkan skema Haji, Kemenag...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKKAH -- Al Mizab merupakan talang air yang berada di atas Ka'bah sisi Al-Hijr. Fungsinya yakni untuk membuang air yang terkumpul di atap Ka'bah.Dikutip dari buku Bekal Haji...
REPUBLIKA.CO.ID, JEDDAH -- Maskapai asal Sri Lanka, Sri Lankan Airlines, mengumumkan penerbangan repatriasi khusus untuk memulangkan warganya yang berada di Arab Saudi. Hal ini dilakukan dalam rangka upaya bantuan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Tak setiap Muslim memiliki kesempatan untuk menunaikan ibadah haji ke Tanah Suci. Mereka yang beruntung dan mendapat menjalankan rukun Islam yang kelima tentu tak boleh menyia-nyiakan...
REPUBLIKA.CO.ID, JEDDAH -- Jumlah kasus virus corona jenis baru (Covid-19) yang dikonfirmasi di Arab Saudi terus menurun. Dengan lebih dari 1.000 kasus tercatat pada, Sabtu (22/8). Dilansir di Arab...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKKAH -- Pelana Keledai Hilang Nasrudin Khoja mengunjungi temannya, seorang petani yang tinggal di sebuah desa. Dia kehilangan pelana keledainya. ''Kalau sampai kalian tidak menemukannya, kalian akan tahu sendiri yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JEDDAH -- Kerajaan Arab Saudi terus menggenjot pariwisata. Salah satunya dengan menguatkan promosi destinasi wisata pegunungan di wilayah selatan negara kaya minyak bumi itu.Dilansir dari Arab News pada...
REPUBLIKA.CO.ID, KUALA LUMPUR -- Menteri di Departemen Perdana Menteri (Urusan Agama) Datuk Seri Dr Zulkifli Mohamad Al-Bakri mengatakan, proposal untuk membentuk Komisi Penyelidikan Kerajaan (RCI) untuk Tabung Haji (TH)...
REPUBLIKA.CO.ID, RIYADH -- Dalam 24 jam terakhir, Arab Saudi melaporkan ada 1.327 kasus baru virus corona. Di waktu yang sama, Arab Saudi juga menyatakan ada 28 kematian baru akibat...
REPUBLIKA.CO.ID, JEDDAH—Kebijakan penurunan kurva Arab Saudi berjalan sesuai rencana, mengingat jumlah kasus Covid-19 yang semakin menurun setiap harinya, dan jumlah pemulihan yang terus meningkat."Perataan kurva dicapai karena kepatuhan, di...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved