REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Masyarakat di 10 titik perkampungan di Kecamatan Ulumanda dan Malunda, Kabupaten Majene, Provinsi Sulawesi Barat minta direlokasi. Permintaan karena wilayah yang dinilai tidak aman dari bencana...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Pengungsi gempa yang ada di wilayah Desa Maliaya Kecamatan Malunda Kabupaten Majene Provinsi Sulawesi Barat mulai berjualan untuk memenuhi kebutuhannya. Sejumlah pedagang sayur dan ikan serta rempah-rempah...
REPUBLIKA.CO.ID, MAJENE -- Mata air muncul di dekat lokasi pengungsian warga Desa Mekkatta Kecamatan Malunda Kabupaten Majene, Sulawesi Barat (Sulbar) setelah gempa bumi mengguncang wilayah itu. "Mata air ditemukan warga pengungsi...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Palang Merah Indonesia (PMI) masih membantu para korban gempa berkekuatan 6,2 magnitudo di Kabupaten Mamuju, ibu kota Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar). Saat ini, mereka membantu bayi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mencatat aktivitas gempa susulan pascagempa yang mengguncang wilayah Majene dan Mamuju Sulawesi Barat pada 15 Januari lalu terus menurun. Sehingga, warga...
IHRAM.CO.ID, MAMUJU -- Aktivitas pemerintahan di Provinsi Sulawesi Barat akan dilaksanakan di tenda-tenda darurat pascagempa bumi berkekuatan 6,2 magnitudo yang mengguncang Kabupaten Mamuju dan Kabupaten Majene.
"Sulbar...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) menargetkan penyelesaian dampak gempa bumi berkekuatan magnitudo 6,2 di Kabupaten Mamuju dan Kabupaten Majene, Provinsi Sulawesi Barat bisa selesai dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Rumah Sakit Lapangan TNI Angkatan Darat yang didirikan di Lapangan Tammajarra Korem 142/Tatag, telah menangani 145 warga yang terdampak gempa bumi berkekuatan 6,2 magnitudo di...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Pasangan calon Bupati Majene, Andi Achmad Syukri dan Wakil Bupati Arismunandar yang baru saja ditetapkan sebagai pemenang pilkada diharapkan fokus program percepatan pemulihan setelah gempa. Ketua DPW...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Dinas Sosial Sulawesi Selatan (Dinsos Sulsel) mencatat sebanyak 12 orang korban gempa Sulawesi Barat yang telah mengungsi ke Sulawesi Selatan, gagal dipulangkan karena terkonfirmasi positif Covid-19....
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Sulawesi Barat (Sulbar) Alief Satria mengungkapkan kekecewaanya akibat banyak pengungsi yang menolak dilakukan rapid test dan swab selama pandemi virus corona (Covid-19)....
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Satuan Tugas Penanggulangan Bencana Alam Provinsi Sulawesi Barat melaporkan sebanyak 89.624 warga Kabupaten Mamuju dan Majene masih mengungsi pascabencana gempa yang melanda wilayah itu pada 15...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) akan kembali menambah empat tenda darurat untuk tempat isolasi pasien Covid-19 di Sulawesi Barat (Sulbar), pascagempa yang mengguncang wilayah tersebut pada...
REPUBLIKA.CO.ID, MAJENE -- Tim Institut Teknologi Bandung untuk Gempa Sulawesi Barat (Mamuju dan Majene) yang diwakili Dr Muhammad Ihsan dari FSRD ITB, telah berangkat menuju Majene, Kamis (21/1). Keberangkatan tim...
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Antara, Amri Amrullah, Rr Laeny Sulistyawati
"Sudah seminggu ini warga kesulitan air bersih di pengungsian, karena air bersih PDAM yang ada di rumah penduduk sama sekali tidak mengalir,"...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Badan Metereologi, Klimatologi dan Geofisikan (BMKG) mengungkapkan, gempa bumi kembali terjadi di wilayah Majene dan Mamuju, Sulawesi Barat, pada Kamis malam pukul 19.55 Wita. Hasil analisis...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Uni Eropa mengalokasikan 500.000 euro atau lebih dari Rp 8,5 miliar untuk masyarakat korban gempa bumi di Sulawesi Barat. Dana tersebut akan memenuhi kebutuhan paling mendesak...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Gempa bumi berkekuatan 6,2 magnitudo yang mengguncang wilayah Kabupaten Mamuju dan Kabupaten Majene, pada Jumat dini hari (15/1) sekitar pukul 02. 30 WITA, menyisakan trauma yang...
REPUBLIKA.CO.ID, MAJENE -- Sebuah helikopter Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) bersiap mendarat saat membawa bantuan logistik di Kecamatan Malunda, Kabupaten Majene, Sulawesi Barat, Rabu (20/1/2021). BNPB menyiapkan tujuh helikopter untuk...
REPUBLIKA.CO.ID, MAJENE -- Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Doni Monardo meninjau lokasi longsoran material yang menutup jalur menuju lima desa di Kecamatan Ulumanda, Kabupaten Majene, Provinsi Sulawesi Barat,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Banyaknya bencana alam di Indonesia akhir-akhir ini menambah tantangan pemerintah dalam penanganan pandemi Covid-19. Munculnya lokasi-lokasi pengungsian korban bencana menambah kerentanan dan risiko penularan virus corona. Merespons...
IHRAM.CO.ID, MAKASSAR -- Sebanyak 16 korban gempa tektonik dengan magnitudo 6,2 yang mengguncang Sulawesi Barat pekan lalu, saat ini mengungsi di Kabupaten Gowa, Provinsi Sulawesi Selatan.
Kepala...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Komandan Satgas Penanggulangan Bencana Gempa Sulbar Brigadir Jenderal (Brigjen) TNI Firman Dahlan mengatakan, KRI dr Suharso disiapkan untuk membantu korban yang tidak tertampung di rumah sakit...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Rumah sakit terapung TNI AL atau KRI dr Soeharso-990 (SHS-990) dari Komando Armada II telah sandar di Dermaga Lanal Mamuju Provinsi Sulawesi Barat. RS Terapung TNI AL...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- PLN menerjunkan tenaga medis untuk membantu korban terdampak gempa di Mamuju dan Majene, Sulawesi Barat (Sulbar). Bantuan ini diberikan selain upaya memulihkan kelistrikan di dua daerah yang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Universitas Hasanuddin (Unhas), Palang Merah Indonesia (PMI) dan stakeholder lain menurunkan Tim Medis Siaga Bencana ke Mamuju dan Majene, Sulawesi Barat (Sulbar) usai dihantam gempa bumi. Tim...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Dinas Kesehatan (Dinkes) Sulawesi Barat menunggu petunjuk terkait rencana pelaksanaan tes usap antigen bagi para pengungsi dalam upaya mencegah penularan Covid-19. Kabid Kesehatan Masyarakat pada Dinkes Sulbar dr...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Berdasarkan data per 18 Januari 2021 pukul 08.00 WIB, Pusat Pengendali Operasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana melaporkan, sebanyak 19.435 orang mengungsi pascagempa 6,2 pada skala Richter...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Korban gempa di dua kecamatan di Kabupaten Majene, Sulbar, terpaksa mengungsi di Kabupaten Polewali Mandar (Polman). Jumlah pengungsi yang masuk ke Kecamatan Luyo, Kabupaten Polman pada...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dalam upaya tanggap darurat Gempa Majene, LAZ Harfa memberangkatkan tiga orang relawan untuk terjun langsung ke lokasi bencana gempa Majene, Sulawesi Barat pada Senin (18/1)....
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA--Palang Merah Indonesia (PMI) mengirim bantuan sandang untuk korban gempa bumi Sulawesi Barat. Bantuan antara lain kemeja putih sebanyak 10 ribu pcs, masker kain 50 ribu pcs, baju...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pusat Pengendali Operasi Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) melaporkan sebanyak 19.435 orang mengungsi pascagempa M6,2 yang terjadi pada Jumat (15/1), pukul 01.28 WIB atau 02.28 waktu...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) mengajak organisasi sukarelawan untuk bersinergi dalam penanganan darurat bencana gempa Sulawesi Barat (Sulbar) magnitudo 6,2. Hal tersebut disampaikan Deputi Bidang Pencegahan BNPB...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Nasional Penanggulamgan Bencana (BNPB) kembali menyampaikan perkembangan data korban gempa bumi di Majene dan Mamuju Sulawesi Barat. Berdasarkan data per 17 Januari 2021 pukul 20.00 WIB,...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Telkomsel terus berupaya maksimal untuk dapat memulihkan layanan telekomunikasi akibat bencana gempa bumi berkekuatan 6,2 Magnitudo yang mengguncang Provinsi Sulawesi Barat khususnya wilayah Kabupaten Majene...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Universitas Hasanuddin (Unhas) terus mengecek kebutuhan korban gempa di Sulawesi Barat (Sulbar). Unhas berkomitmen menyalurkan beragam jenis bantuan guna membantu korban gempa.
Kasubdit Humas dan...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR— Kepala Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Pusat, Dwikorita Karnawati, mengimbau seluruh masyarakat di Sulawesi Barat, utamanya di Mamuju dan Majene tidak terpancing informasi sesat terkait gempa susulan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) membenarkan adanya penjarahan bantuan untuk masyarakat yang terkena musibah di Kabupaten Majene dan Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat.
Kepala Pusat Pengendalian Operasi BNPB,...
REPUBLIKA.CO.ID, MAMUJU -- Pengungsi korban gempa antre untuk mendapatkan bantuan logistik dari TNI AD di Stadion Manakarra, Mamuju, Sulawesi Barat, Ahad (17/1/2021). Berdasarkan data BNPB per 17 Januari pukul 14.00...
REPUBLIKA.CO.ID, MAJENE -- Laznas BMH bersama SAR Hidayatullah telah tiba di satu titik musibah yang menjadi pusat gempa bumi Majene, tepatnnya di Dusun Malatewa, Desa Mekkata Selatan, Kecamatan Malunda,...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA - Universitas Airlangga (Unair) Surabaya, Jawa Timur mengirimkan sebanyak 18 dokter yang tergabung dalam Tim AjuI dan kapal Rumah Sakit Terapung Ksatria Airlangga (RSTKA) untuk membantu penanganan...
REPUBLIKA.CO.ID, ANKARA -- Persatuan Ulama Muslim Internasional (IUMS) pada Sabtu (16/1) menyampaikan belasungkawa kepada Indonesia atas para korban gempa berkekuatan 6,2 skala Richter yang mengguncang Sulawesi Barat.
Dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA - Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menurunkan tim untuk membantu satuan pendidikan, pendidik, tenaga kependidikan, dan peserta didik yang terkena dampak gempa bumi di Sulawesi Barat (Sulbar).Keterangan...
REPUBLIKA.CO.ID, MAJENE - Sebanyak 1.200 orang masyarakat yang mengungsi akibat gempa magnitudo 6,2 di pegunungan Desa Kabiraan, Kecamatan Ulumandaa, Kabupaten Majene Provinsi Sulawesi Barat, sampai saat ini belum tersentuh...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Angka korban jiwa dampak gempa bermagnitudo 6,2 di Sulawesi Barat (Sulbar) bertambah. Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) dalam pemutakhiran data pada Sabtu (16/1) malam mencatat jumlah...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Doni Monardo bersama tim gabugan Pemerintah Sulawesi Barat dan TNI-Porli akan melakukan pemeriksaan ulang sejumlah lokasi gempa yang terjadi di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Personel boyband Super Junior Choi Siwon menyampaikan belasungkawa atas terjadinya gempa bumi di Sulawesi Barat (Sulbar). Hal itu ia sampaikan melalui unggahan berbahasa Inggris dan Indonesia di...
REPUBLIKA.CO.ID, MAKASSAR -- Gabungan beberapa ormas dan komunitas akan melakukan aksi gerakan 'Sulsel Peduli Gempa Sulbar'. Gerakan ini dikomandoi oleh Wakil Gubernur Sulawesi Selatan, Andi Sudirman Sulaiman.
Gabungan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika mencatat terjadi 32 kali gempa susulan di wilayah Majene-Mamuju pascagempa kuat Jumat (15/1) dinihari. Aktivitas tersebut sangat rendah sehingga patut diwaspadai masih...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) menjelaskan sejarah gempa yang terjadi di Sulawesi Barat (Sulbar). Kepala Pusat Gempa Bumi dan Tsunami BMKG Bambang Setiyo Prayitno mengatakan,...