REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wakil Gubernur Jawa Timur (Jatim), Emil Elestianto Dardak menekankan pentingnya kesadaran dan pemahaman masyarakat tentang perlindungan konsumen. Menurut dia, perlindungan konsumen sangat penting untuk menjaga iklim...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Gugus Tugas Percepatan dan Penanganan Covid-19 Provinsi Jawa Timur (Jatim) mencatat jumlah tambahan pasien terkonfirmasi positif terinfeksi virus corona di wilayah setempat terus meninggi.Berdasarkan data yang...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Surabaya Raya yang meliputi Kota Surabaya, Kabupaten Sidoarjo, dan Kabupaten Gresik, secara resmi mulai menerapkan Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) pada Selasa (28/4). Pada hari pertama penerapan...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak mengharapkan peran mahasiswa dan lulusan ilmu komunikasi untuk memberi kontribusi ke pemerintah melalui pendidikan yang diperolehnya.
"Mahasiswa komunikasi harus menjadi...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak mengklaim, pihaknya telah meningkatkan berbagai upaya untuk mengatasi masalah kekeringan di wilayahnya. Salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elestianto Dardak mengklaim, seluruh titik kebakaran hutan di wilayahnya telah bisa dipadamkan. Beberapa wilayah di Jatim sebelumnya memang dilanda kebakaran hutan....
REPUBLIKA.CO.ID, MALANG -- Wakil Gubernur Jawa Timur Emil Elistianto Dardak mendorong optimalisasi sektor pariwisata Bromo Tengger Semeru. Ia berharap sektor pariwisata ini mampu mendatangkan wisatawan mancanegara ke wilayah Malang Raya. Emil...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Wakil Gubernur Jawa Timur (Jatim) Emil Elestianto Dardak mengimbau masyarakat setempat tetap tenang menyikapi ledakan di Pos Pengamanan Pertigaan Tugu Tani Kartasura, Kabupaten Sukoharjo, Jawa Tengah, pada...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Partai Amanat Nasional (PAN) menjanjikan 10 persen suara untuk kemenangan pasangan Khofifah Indar Parawansa-Emil Elestianto Dardak pada Pemilihan Kepala Daerah Jawa Timur (Pilkada Jatim) 2018. "Itu adalah...
REPUBLIKA.CO.ID, TRENGGALEK -- Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) resmi mengusung pejabat kini Wakil Bupati Trenggalek, Kholiq, sebagai bakal calon Bupati Trenggalek periode 2015-2020, berpasangan dengan pengusaha Papua asal daerah itu,...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@rol.republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved