REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penyerang Leeds United Daniel James menyebut kedatangan Steven Gerrard memberikan dampak yang bagus untuk Aston Villa. Pujian ini ia lontarkan jelang laga tandang Leeds ke markas Villa...
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Leeds United berhasil mencuri satu gol pada babak pertama lawatan ke markas Tottenham Hotspur pada pekan ke-12 Liga Primer Inggris, Senin (22/11) dini hari WIB. Daniel...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Daniel James tetap membela Leeds United dalam putaran ketiga piala Carabao melawan Fulham, dini hari tadi WIB, meskipun sang istri melahirkan buah hatinya pada pukul 12.00 siang...
REPUBLIKA.CO.ID, CARDIFF -- Gol hattrick Gareth Bale yang dramatis atas Belarusia membuka harapan bagi Wales untuk melaju ke Piala Dunia Qatar 2022. Tiga gol Bale memastikan kemenangan 3-2 di Kazan,...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Sejumlah pemain Manchester United mendoakan yang terbaik untuk Daniel James. Winger timnas Wales itu baru saja keluar dari MU. Leeds United meminangnya pada hari terakhir penutupan bursa...
REPUBLIKA.CO.ID, CARDIFF -- Pemain sayap tim nasional (timnas) Wales, Daniel James, mengalami perkembangan yang luar biasa di bawah tekanan. Ia merasa tidak terlalu gugup lagi jelang melawan Swiss di...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemain Manchester United (MU), termasuk Daniel James, mengalami pukulan telak setelah menderita kekalahan atas Villarreal di final Liga Europa yang digelar di Gdanks, Polandia. Kini, pemain...
REPUBLIKA.CO.ID, CARDIFF -- Daniel James yakin lini serang Wales akan ditakuti oleh lawan di Euro 2020. Timnas Wales akan melawan Swiss dalam laga pembuka di Stadion Olimpiade Baku, Azerbaijan, akhir...
REPUBLIKA.CO.ID, LEICESTER -- Leicester City dikabarkan tertarik mendatangkan pemain Manchester United (MU), Daniel James di bursa transfer musim panas tahun ini. Mereka terus memantau pergerakan sang gelandang. Dalam laporan Manchester...
REPUBLIKA.CO.ID, GRANADA -- Senyum tersungging di bibir para penggawa Manchester United (MU). Armada Setan Merah baru saja meraih hasil mentereng pada leg pertama perempat final Liga Europa. Skuad polesan Ole...
REPUBLIKA.CO.ID, CARDIFF -- Timnas Wales berhasil mengamankan tiga angka pertama setelah mengalahkan Republik Ceska dengan skor tipis 1-0 pada matchday ketiga Grup E Kualifikasi Piala Dunia 2022 di Stadion Cardiff,...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester United (MU) kembali menempati peringkat kedua klasemen Liga Primer Inggris. MU menggusur Leicester City dari posisi kedua usai menggasak Newcastle United 3-1 di Stadion Old Trafford, Senin...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Manchester United (MU) hanya kehilangan tempatnya di posisi kedua klasemen Liga Primer Inggris selama lima jam. MU kembali menggeser Leicester City dari posisi kedua setelah menaklukkan Newcastle...
REPUBLIKA.CO.ID, WEST BROMWICH -- West Bromwich Albion dikabarkan tertarik mendatangkan gelandang Manchester United (MU), Daniel James di bursa transfer musim dingin, Januari 2021. Pelatih anyar West Brom, Sam Allardyce menjadikan James...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Leeds United dapat mendatangkan Daniel James dengan status pinjaman dari Manchester United. Syaratnta, Setan Merah bisa merekrut winger Dortmund Jadon Sancho, demikian laporan media-media Inggris yang dikutip...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved