REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Pengendara menggunakan jas hujan menembus hujan di kawasan Tugu Pal Putih, Yogyakarta, Senin (17/10/2022). BMKG Yogyakarta mengingatkan cuaca ekstrim yang terjadi di Yogyakarta. Potensi terjadi Hujan Sedang-Lebat...
REPUBLIKA.CO.ID,SEMARANG -- Masyarakat di Jawa Tengah diimbau mewaspadai potensi cuaca ekstrim yang berpeluang terjadi di sejumlah daerah dalam tiga hari ke depan. Badan Meterologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Stasiun Meterologi...
REPUBLIKA.CO.ID, CIAMIS -- Bencana banjir dan longsor terjadi di Desa Sukamaju, Kecamatan Cihaurbeuti, Kabupaten Ciamis, pada Ahad (11/9/2022) malam. Akibatnya, ratusan jiwa warga harus mengungsi untuk sementara waktu. Bupati Ciamis, Herdiat...
REPUBLIKA.CO.ID, SEOUL - Direktur Perlindungan Warga Negara Indonesia (WNI) Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) RI Judha Nugraha mengatakan, tidak terdapat WNI yang terdampak langsung bencana banjir di Seoul. Curah hujan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Cuaca ekstrim mengakibatkan gelombang tinggi di sejumlah daerah di Jabar berpengaruh pada produktivitas nelayan. Menurut Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Provinsi Jawa Barat (Jabar), Hermansyah, akibat gelombang...
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Stasiun Klimatologi BMKG Bogor memprediksi, wilayah Bogor masih rentan terjadi hujan disertai angin kencang atau cuaca ekstrem selama sepekan ke depan. Yakni mulai 18 hingga 24 Juli...
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOTA -- Sebanyak 80 orang tewas dan 10 hilang dalam hujan lebat dan tanah longsor di Kolombia sejak awal Maret, kata otoritas bencana negara itu Selasa (14/6/2022).Menurut laporan terbaru...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil meminta warga Jawa Barat untuk waspada cuaca ekstrim. Untuk mengantisipasi potensi bencana berlanjut, Jabar siaga satu bencana hingga akhir Maret mendatang. Hal...
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Bencana angin kencang masih menjadi ancaman nyata bagi masyarakat di Kabupaten Sleman, DIY, selama sepekan terakhir. Turunnya hujan dengan intensitas lebat disertai angin kencang menyebabkan kerusakan...
REPUBLIKA.CO.ID,BANDUNG --Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Provinsi Jawa Barat (Jabar) fokus memperingatkan sejumlah daerah rawan bencana dalam menghadapi cuaca ekstrim. Menurut Kepala Pelaksana Harian (Kalakhar) BPBD Jabar Dani Ramdan,...
REPUBLIKA.CO.ID, MANADO -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) menegaskan, banjir pesisir yang melanda Manado Sulawesi Utara pada Ahad (17/1), bukan tsunami. Banjir tersebut merupakan salah satu kejadian cuaca ekstrem yang...
REPUBLIKA.CO.ID, SLEMAN -- Sirkulasi siklonik terpantau di perairan barat Aceh, laut Natuna, dan utara Papua Barat. Kondisi itu membentuk daerah pertemuan dan perlambatan kecepatan angin memanjang di utara dan...
REPUBLIKA.CO.ID, PURWOKERTO -- Jalur pendakian menuju puncak Gunung Gunung Slamet melalui jalur Dusun Bambangan dan Gunung Malang Desa Kutabawa Kecamatan Karangreja Kabupaten Purbalingga, ditutup sementara. Penutupan jalur pendakian tersebut, dilakukan...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Memasuki hari ketiga penanganan bencana akibat cuaca ekstrem di beberapa Wilayah Jawa Barat, yakni Garut, Tasikmalaya, Sukabumi, Cimahi, Cianjur, dan Purwakarta. PLN Jawa Barat telah berhasil memulihkan 100...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Pusat Meteorologi Publik BMKG, Fachri Radjab mengatakan, sebagian besar wilayah Indonesia telah memasuki musim hujan. Curah hujan kali ini, menurutnya, akan lebih tinggi dibandingkan tahun lalu. "Curah...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
n[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Redaksi)
[email protected] (Iklan)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved