REPUBLIKA.CO.ID, JENEWA -- Sekretaris Jenderal PBB Antonio Guterres meresmikan rencana lima poin untuk memulai memperluas penggunaan energi terbarukan. Harapannya meningkatkan perhatian dunia pada perubahan iklim. Sementara, badan cuaca PBB melaporkan konsentrasi...
REPUBLIKA.CO.ID, TANGERANG -- Cuaca ekstrem berupa hujan disertai dengan petir yang terjadi di kawasan Tangerang telah memakan korban jiwa. Masyarakat diimbau untuk waspada dengan tidak beraktivitas di luar rumah...
REPUBLIKA.CO.ID., ISTANBUL -- Dalam waktu kurang dari 50 tahun, peningkatan frekuensi cuaca ekstrem dapat membuat sepertiga orang di seluruh dunia mengungsi karena krisis iklim, kata seorang ilmuwan sosial Turki. Berbicara...
Surabaya - Wisatawan yang ingin memanfaatkan momen mudik lebaran sembari mengunjungi destinasi wisata, tak perlu khawatir. Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) Juanda memprediksi sejumlah lokasi di Jawa Timur...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan sebagian wilayah DKI Jakarta diguyur hujan ringan hingga sedang pada Selasa (12/4/2022). Dikutip dari situs resmi BMKG di Jakarta, Selasa, hujan...
REPUBLIKA.CO.ID, PEKANBARU -- Wali Kota Pekanbaru Firdaus meminta warga mewaspadai kebakaran hutan dan lahan (karhutla) saat musim kemarau. Ia mengatakan cuaca dalam dua minggu terakhir tergolong panas sehingga rawan terjadi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG) mengeluarkan peringatan dini kepada masyarakat agar mewaspadai potensi hujan disertai kilat di wilayah Jakarta Selatan dan Jakarta Timur pada Ahad siang...
REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA -- Peneliti dari Pusat Penelitian Mitigasi Kebencanaan dan Perubahan Iklim (Puslit MKPI) Institut Teknologi Sepuluh Nopember Amien Widodo menjelaskan penyebab fenomena hujan es yang sempat melanda sejumlah wilayah Surabaya...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Perkembangan terkini dampak angin kencang di Kabupaten Gunung Kidul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), tercatat 510 rumah rusak dengan tingkat ringan hingga berat. Bahkan, Badan Penanggulangan Bencana...
REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA -- Hujan es melanda Surabaya pada Senin (21/2). Selain menyebabkan kerusakan fisik di sejumlah fasilitas umum dan pribadi, hujan es disertai angin kencang tersebut nyatanya juga memberi dampak...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON -- Maskapai penerbangan asal Amerika Serikat (AS) United Airlines mengkonfirmasi sekitar empat persen atau tiga ribu karyawannya positif Covid-19. Maskapai memastikan karyawan yang sudah divaksin tidak meninggal dan...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Banjir bandang yang melanda wilayah Kabupaten Aceh Utara yang menyebabkan tiga orang meninggal dunia. Adapun sebanyak 31.843 jiwa mengungsi akibat peristiwa ini. "Tiga orang meninggal dunia dan 31.843...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jelang perayaan Tahun Baru 2022, Kepala Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG), Dwikorita Karnawati memastikan seluruh peralatan penunjang keselamatan penerbangan di Bandara Soekarno Hatta dalam keadaan prima. “Mobilitas...
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI--Pembangunan Alun-alun terintegrasi Kota Sukabumi optimistis bisa selesai pada akhir Desember 2021. Hal ini disampaikan Wali Kota Sukabumi Achmad Fahmi meninjau pembangunan Alun-Alun terintegrasi Kota Sukabumi, Kamis (16/12). Pemantauan...
REPUBLIKA.CO.ID, Berbicara tentang masa depan tidak dibenarkan apalagi jika seseorang menyombongkan dirinya sendiri pengetahuan tentang realitas yang tidak terlihat atau masa depan. Dilansir di aboutislam.net, Cendekiawan muslim asal Kanada Syekh...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved