REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Polisi telah menetapkan tersangka dalam kasus kecelakaan bus pariwisata di Jalan Raya Rajapolah, Kecamatan Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya, pada Sabtu (25/6/2022). Polisi menetapkan sopir bus berinisial DK...
REPUBLIKA.CO.ID, MOJOKERTO -- Polresta Mojokerto, Jawa Timur, membentuk tim khusus untuk menangani kasus kecelakaan Bus PO Ardiansyah di Jalan Tol Surabaya-Mojokerto (Sumo) KM712+200/A yang mengakibatkan 14 orang tewas. Kasihumas...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi B DPRD DKI Jakarta, Gilbert Simanjuntak merasa tak aneh dengan banyaknya kecelakaan TransJakarta akhir-akhir ini. Menurut Gilbert, ada beberapa faktor terjadinya kecelakaan.Selain karena operator...
REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Kecelakaan bus pariwisata di Taiwan pada Selasa (16/3) sore menewaskan enam orang penumpang dan melukai 39 lainnya.Sejauh ini tidak ada laporan korban dari kalangan warga negara...
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Kapolres Sumedang AKBP Eko Prasetyo Robbyanto membenarkan adanya peristiwa kecelakaan bus di kawasan Kecamatan Wado, Kabupaten Sumedang, Jawa Barat, Rabu malam. Ia pun langsung menuju ke...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Sekretaris Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur, Muzakki, memastikan rombongan kiai yang mengalami kecelakaan di Tol Cipali, tidak mewakili PWNU Jatim. Menurutnya, rombongan tersebut merupakan...
REPUBLIKA.CO.ID, SURABAYA -- Kabid Humas Polda Jatim, Kombes Pol Frans Barung Mangera mengungkapkan, korban meninggal dunia akibat terjunnya bus pariwisata PO Suka Damai bertambah. Ini setelah Agus Riyanto, yang...
REPUBLIKA.CO.ID, MANILA -- Satu bus keluar dari jalan raya di Kota Kecil Sablayan di Provinsi Occidental Mindoro di Filipian Selatan, Selasa (20/3) malam. Bus itu lalu jatuh ke dan...
REPUBLIKA.CO.ID, LIMA -- Sedikitnya 44 orang tewas di Peru saat sebuah bus jatuh ke jurang di daerah pegunungan selatan. Ini adalah kecelakaan bus kedua dalam tahun ini."Menurut sebuah laporan...
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Ita Nina Winarsih, Ronggo AstungkoroSUBANG -- Kecelakaan maut kembali terjadi di jalur tengkorak Jalan Raya Subang-Bandung via Ciater, tepatnya di Kampung Cicenang, Desa/ Kecamatan Ciater, Kabupaten Subang,...
REPUBLIKA.CO.ID, TAPANULI SELATAN -- Bus PT Antar Lintas Sumatera (ALS) mengalami kecelakaan tunggal dan terjun ke dalam jurang di Tapanuli Selatan. Tiga penumpang tewas dan puluhan lainnya luka-luka dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, PURBALINGGA -- Sebuah bus Rosalia Indah jurusan Jakarta-Yogyakarta dilaporkan terjun ke jurang di ruas Jalan Raya Bayeman, Desa Tlahab Lor, Kabupaten Purbalingga, Jawa Tengah, Sabtu (24/6) dini hari,...
REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR -- Polres Cianjur melakukan pengawasan keberadaan angkutan bus pariwisata dan umum Selasa (2/5). Hasilnya masih ditemukan sejumlah bus pariwisata dan bus umum yang tidak layak jalan.Pemeriksaan bus...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Jenazah penumpang Bus Sang Engon yang terguling di Lingkar Jangli Tol Dalam Kota Semarang, dipulangkan ke kampung halamannya di Bojonegoro, Jawa Timur, Sabtu (21/2) pagi. Jenazah dan...
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Akibat mengalami pecah ban, sebuah bus penuh penumpang terguling di Jalan Raya Semarang-Boja, Semarang, Jumat (5/7). Akibat kecelakaan tersebut dua orang dilaporkan meninggal. Salah seorang penumpang...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved