REPUBLIKA.CO.ID, CIANJUR -- Pemadam Kebakaran Kota Cianjur, Jawa Barat, mencatat dalam satu hari, yakni pada Selasa, tiga peristiwa kebakaran terjadi di wilayah perkotaan Cianjur. Warga diimbau waspada dan mengantisipasi...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kepala Seksi Pengendali Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan (Sudin PKP) Jakarta Barat, Rompis Romlih mengatakan, tengah fokus menangani pencegahan kebakaran di wilayahnya. Ia mengaku, petugas...
REPUBLIKA.CO.ID, SOREANG - Dua unit rumah semi permanen dengan luas 5x7 persegi terbakar di Kampung Pangkalan RT 01 RW 12, Desa Sukawening, Kecamatan Ciwidey, Kabupaten Bandung sekitar pukul 23.30...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sejak awal tahun hingga kini, setidaknya sudah terjadi 271 kebakaran di DKI Jakarta. Penyebab kebakaran tersebut macam-macam. Tapi yang paling sering karena aliran listrik.Berdasarkan statistik yang...
REPUBLIKA.CO.ID, DEPOK -- Kepala Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) dan Penyelamatan Kota Depok Yayan Arianto mengungkapkan bahwa 70 persen kebakaran dipicu oleh arus pendek listrik atau korsleting. "Hampir 70 persen...
REPUBLIKA.CO.ID, MUKOMUKO -- Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, mengungkapkan mayoritas bangunan rumah warga dan perkantoran di daerah itu terbakar diduga akibat arus pendek listrik. "Kebanyakan akibat...
REPUBLIKA.CO.ID, KUPANG -- Gubernur Nusa Tenggara Timur (NTT), Frans Lebu Raya, mengatakan jika hasil uji laboratorium menunjukkan bahwa kebakaran kantor gubernur bukan karena arus pendek maka kantor itu dibakar."Kalau...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA---Si jago merah kembali mengamuk di wilayah Jakarta Selatan. Api melahap rumah milik Anda (52) di Jalan Pinang 2 RT 004/02, Pondoklabu. Akibatnya, rumah berukuran 6x7 meter milik pedagang...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA---Sebuah rumah mewah berlantai dua milik Suwito (60) di RT 04/04, Kelapadua Wetan, Ciracas, Jakarta Timur, ludes dilalap si jago merah, sekitar pukul 13.40. Sebanyak 13 unit mobil pemadam...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kebakaran kembali terjadi di Jakarta Utara. Kali ini, jago merah membakar dua rumah berlantai tiga dan dua di RT 17/13, Muara Baru, Penjaringan, Jakarta Utara. Kebakaran...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya masih melakukan penyelidikan terhadap banyaknya kebakaran yang melanda ibu kota selama bulan Ramadan dan pada saat Lebaran. Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya,...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Hubungan pendek arus listrik atau korsleting sebenarnya bisa dicegah. Hal inilah yang disampaikan Perusahaan Listrik Negara (PLN) dalam acara demo/simulasi terjadinya korsleting listrik, di Puslitbang PT PLN...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kebakaran yang kian marak terjadi di Jakarta banyak disebabkan oleh hubungan pendek arus listrik. Hal ini sangat disayangkan oleh pihak Perusahaan Listrik Negara (PLN), karena seharusnya...
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pada bulan Ramadhan ini jumlah kebakaran yang terjadi di Jakarta cenderung meningkat. Penyebab utamanya adalah hubungan arus pendek listrik. Kepala BPBD DKI Jakarta, Arfan Arkilie, mengatakan,...
REPUBLIKA.CO.ID,DEPOK--Mantan Wakil Presiden Kabinet Indonesia Bersatu, Jusuf Kalla, menegaskan banyaknya ledakan tabung gas tiga kilogram tak ada kaitannya dengan kondisi tabung yang bocor seperti yang disinyalir banyak pihak. Menurut...