REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Sumber keamanan Somalia dan al Shabaab mengatakan milisi yang memiliki koneksi dengan Al Qaeda itu menyerbu kamp penjaga perdamaian Uni Afrika di Somalia tengah. Al Shabaab menguasai...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU — Pertempuran antara tentara Somalia dan Ahlu Sunnah Wal Jama’a (ASWJ), yang merupakan mantan kelompok sekutu pasukan negara itu, terjadi sepanjang akhir pekan lalu. Dilaporkan bahwa insiden...
REPUBLIKA.CO.ID, WASHINGTON – Amerika Serikat (AS) melakukan serangan udara terhadap milisi Al Shabaab di Somalia pada Selasa (20/7). Momen ini menjadi serangan pertama Amerika Serikat di negara itu sejak Presiden...
REPUBLIKA.CO.ID, YAOUNDE -- Komunitas Pembangunan Afrika Selatan (SADC) baru saja menyetujui pengerahan pasukan siaga untuk memulihkan perdamaian di Mozambik Rabu kemarin. Rencananya, pasukan tersebut akan dikerahkan untuk mendukung Mozambik...
REPUBLIKA.CO.ID, KAMPALA -- Prajurit Uganda yang bergabung dengan pasukan misi perdamaian di Somalia mengakui bahwa mereka berhasil menewaskan 189 orang gerilyawan al-Shabaab dalam sebuah serangan di salah satu kamp...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU - Tujuh pekerja medis dan satu warga sipil tewas di sebuah desa bagian utara ibu kota Somalia usai diculik kelompok bermasker dengan seragam militer pada Rabu, menurut...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Sebuah kompleks yang dijaga ketat di ibu kota Somalia, Mogadishu, diserang oleh gerilyawan al-Shabaab pada Rabu (18/3) waktu setempat. Hal ini dilaporkan media setempat yang dilansir...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Bom mobil yang menyasar kelompok kontraktor Turki meledak pada Sabtu di Afgoye, barat laut ibu kota Somalia Mogadishu, demikian keterangan polisi. Tidak ada informasi segera mengenai...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI -- Tiga warga Amerika Serikat (AS) terbunuh dalam serangan kelompok bersenjata Al-Shabaab di pangkalan militer di Kenya yang digunakan pasukan AS dan Kenya. Satu dari tiga orang...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI -- Kelompok teroris al-Shabaab menyerang pangkalan militer di kabupaten Lamu, Kenya. Pangkalan militer itu digunakan pasukan Amerika Serikat (AS) dan Kenya."Mereka telah menyerang landasan pacu Manda di...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Kelompok al Shabaab yang memiliki keterkaitan dengan Alqaidah mengklaim bertanggung jawab atas ledakan bom di Mogadishu yang menewaskan sedikitnya 90 orang. Dalam sebuah pesan audio, kelompok...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Militer Amerika Serikat (AS) mengatakan, telah melakukan serangan udara di Somalia. Serangan tersebut menewaskan empat anggota kelompok milisi Al-Shabaab. "Dalam koordinasi dengan pemerintah federal Somalia, Komando Afrika AS...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Bom mobil meledak di luar sebuah hotel di kota Galkayo, Somalia. Perwira militer setempat mengatakan, serangan yang terjadi di wilayah Mudug itu menewaskan tujuh orang dan...
REPUBLIKA.CO.ID, MOGADISHU -- Intelijen Somalia mengatakan serangan pesawat tanpa awak atau drone militer Amerika Serikat (AS) menewaskan tokoh senior kelompok teror al-Shabaab, Rabu (20/11). Belum diketahui siapa tokoh al-Shabaab...
REPUBLIKA.CO.ID, NAIROBI -- Sedikitnya 10 personel polisi Kenya tewas ketika kendaraan mereka dihantam bom rakitan di perbatasan dengan Somalia, Sabtu (12/10). Polisi meyakini bom itu ditanam oleh kelompok garis...
Phone: 021 780 3747
Fax: 021 799 7903
Email:
newsroom@rol.republika.co.id (Redaksi)
sekretariat@republika.co.id (Redaksi)
marketing@republika.co.id (Marketing)
Copyright © 2018 republika.co.id, All right reserved