Jumat 07 Oct 2022 14:57 WIB

Jejaring Alumni GPII Bertekad Mendukung Peran Kader di Masyarakat

Kadersasi GPII tak pernah vakum.

Rep: rilis GPII/ Red: Muhammad Subarkah
GPII Gelar Muktamar Ke-XIV di Bandung.
Foto: Dok. Web
GPII Gelar Muktamar Ke-XIV di Bandung.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jejaring alumni Gerakan Pemuda Islam Indonesia (GPII) yang merupakan bagian dari Keluarga Besar GPII ikut serta meramaikan forum Muktamar XIV GPII di Bandung, Jawa Barat, 4-7 Oktober 2022.

Dalam diskusi di seputaran lokasi Muktamar XIV GPII, Kamis sore, 6 Oktober 2022 mereka membahas soal peran alumni GPII dalam memajukan organisasi dan aktivitas GPII ke depan.

"Sebagai organisasi yang sudah berumur, tapi sempat vakum dalam sejarah, GPII membutuhkan dukungan alumni untuk eksis di tengah masyarakat," ujar Karman BM, mantan Ketua Umum GPII Periode 2013-2017.

Peran strategis jejering alumni GPII terutama dalam memback-up peran organisasi ataupun kader GPII secara personal dalam menjalankan peran di masyarakat. Karman memberi catatan kiprah alumni GPII tidak boleh menumbuhkan dependensi kader.

 

Sebagaimana diketahui, Gerakan Pemuda Islam Indonesia (GPII) menyelenggarakan Muktamar XIV di Bandung Jawa Barat mulai 4-7 Oktober 2022. 

 

 

 

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement