IHRAM.CO.ID, RIYADH -- Komisi Museum di bawah Kementerian Kebudayaan Arab Saudi merilis data terbaru, bahwa kerajaan memiliki 304 museum dan 86 perpustakaan umum. Museum dan perpustakaan umum itu tersebar di berbagai wilayah di Kerajaan.
Komisi Museum, yang melestarikan dan merayakan warisan dan budaya lokal, berupaya mengaktifkan museum-museum canggih di seluruh Kerajaan,
Baca Selengkapnya di ihram.co.id