Senin 17 May 2021 08:35 WIB

Presiden Diminta Turun Tangan soal KPK

KPK klaim 75 pegawai tak lolos TWK belum dinonaktifkan.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- Direktur Sosialisasi dan Kampanye Anti Korupsi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Giri Suprapdiono berharap Presiden Joko Widodo turun tangan dalam penyelesaian masalah 75 pegawai lembaga antirasuah yang terancam dipecat. Mereka berpotensi kehilangan pekerjaan menyusul status tidak memenuhi syarat (TMS) dalam Tes Wawasan Kebangsaan (TWK). "Kami berharap Kepala Negara mengambil...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement