IHRAM.CO.ID, JAKARTA -- Menteri Agama Fachrul Razi memastikan bahwa kabar ditutupnya visa untuk umroh tidak benar alias hoaks. Hal tersebut disampaikan di sela-sela rapat kerja dengan Komisi VIII DPR, Rabu (18/11)."Soal umroh ditutup, Insya Allah sejauh ini hanya hoaks saja," katanya. Fachrul mengatakan untuk gelombang keempat rencananya akan diberangkatkan
Baca Selengkapnya di ihram.co.id