Sabtu 06 Jun 2020 07:17 WIB

Kenormalan Baru Ruang Kota

Ruang kota bukanlah sekadar benda mati yang statis.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

ILYA FADJAR MAHARIKA, Lektor Kepala Teori Arsitektur dan Urbanisme di Jurusan Arsitektur, Universitas Islam Indonesia Yogyakarta

Fenomena local lockdown di banyak dusun dan perumahan dalam merespons pandemi Covid-19 perlu dimaknai sebagai tata kenormalan baru. Pembatasan fisik berupa portalisasi dan pemasangan barikade yang disertai penyemprotan disinfektan, serta spanduk informasi merupakan pengejawantahan masyarakat lokal...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement