Kamis 09 May 2019 14:30 WIB

Gaza Penuh Penantian dan Air Mata

Muslim Gaza menanti bantuan muslim dunia lainnya untuk keluar dari penjajahan

Seorang remaja Palestina di rumahnya yang hancur akibat serangan udara Israel di Gaza City, Palestina, Senin (6/5).
Foto: AP Photo/Khalil Hamra
Seorang remaja Palestina di rumahnya yang hancur akibat serangan udara Israel di Gaza City, Palestina, Senin (6/5).

Ramadan tiba

Ramadan tiba

Baca Juga

Marhaban ya Ramadan 

Marhaban ya Ramadan 

Sebuah lantunan lagu yang senantiasa diputar di salah satu stasiun televisi swasta. Menandakan bulan suci, penuh berkah telah tiba. Sambutan meriah dan penuh kekusyuan pun dilaksanakan. Seluruh muslim di penjuru negeri bersuka cita melaksanakan puasa. 

Namun, berbeda dengan saudara kita di Palestina, Gaza. Mereka justru menerima rentetan senjata. Hujan peluru membabi buta. Desing senjata memekakkan telinga. Tak pernah sedikit pun mereka tenang. Jika hari ini masih bernafas, esok belum ada jaminan. 

Umat Muslim Palestina adalah saudara kita. Tak seharusnya kita melupakan mereka. Mereka tak pernah minta banyak. Mereka hanya ingin hidup tenang  dan merdeka. Merdeka dari penjajahan. Merdeka dari perbudakan sistem durjana. 

Menjadi sebuah kewajiban kita mengulurkan bantuan. Bukan sekadar dana, pakaian, obat - obatan dan doa. Tapi mereka butuh ayunan tangan kita. Demi membebaskan mereka dari penjajah.

Pengirim: Henyk Widaryanti, Ngawi, Jawa Timur

Disclaimer: Retizen bermakna Republika Netizen. Retizen adalah wadah bagi pembaca Republika.co.id untuk berkumpul dan berbagi informasi mengenai beragam hal. Republika melakukan seleksi dan berhak menayangkan berbagai kiriman Anda baik dalam dalam bentuk video, tulisan, maupun foto. Video, tulisan, dan foto yang dikirim tidak boleh sesuatu yang hoaks, berita kebohongan, hujatan, ujaran kebencian, pornografi dan pornoaksi, SARA, dan menghina kepercayaan/agama/etnisitas pihak lain. Pertanggungjawaban semua konten yang dikirim sepenuhnya ada pada pengirim. Silakan kirimkan video, tulisan dan foto ke [email protected].
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement