Kamis 14 Mar 2019 19:21 WIB

Jangan Takut Gas Bocor, Begini Cara Menanggulanginya

Petugas pemadam kebakaran melatih warga atasi kebocoran gas di rumah

Puluhan ibu-ibu dan bapak-bapak mendapatkan pelatihan mengatasi kebocoran gas rumah tangga dari petugas Pemadam Kebakaran,
Foto: Handa Jakarta
Puluhan ibu-ibu dan bapak-bapak mendapatkan pelatihan mengatasi kebocoran gas rumah tangga dari petugas Pemadam Kebakaran,

Puluhan ibu-ibu dan bapak-bapak mendapatkan pelatihan mengatasi kebocoran gas rumah tangga dari petugas Pemadam Kebakaran, akhir pekan lalu. Kebocoran dari selang gas atau kompor dapat dengan mudah diatasi, dengan syarat tidak boleh panik.

Seorang petugas Pemadam Kebakaran Kecamatan Pasar Minggu memberikan pengetahuan bagaimana cara memadamkan api saat ada kebocoran gas. "Intinya jangan panik," kata Alif, seorang petugas pemadam kebakaran.

Baca Juga

photo
Puluhan ibu-ibu dan bapak-bapak mendapatkan pelatihan mengatasi kebocoran gas rumah tangga dari petugas Pemadam Kebakaran,

Ia pun mensimulasikan bagaimana cara memadamkan api yang berkobar. Ada beberapa cara. Pertama bisa menggunakan karung, handuk, atau selimut basah. Bisa juga menggunakan alat pemadam api Co2.

photo
Puluhan ibu-ibu dan bapak-bapak mendapatkan pelatihan mengatasi kebocoran gas rumah tangga dari petugas Pemadam Kebakaran,

"Jangan menyiramkan air ke kompor atau penggorengan yang ada minyaknya. Karena jika begitu bisa jadi minyaknya menyebar dan membakar area sekitar, seperti misalnya ada hordeng, dan lain-lain."

Pengirim: Handa, Pasar Minggu

Disclaimer: Retizen bermakna Republika Netizen. Retizen adalah wadah bagi pembaca Republika.co.id untuk berkumpul dan berbagi informasi mengenai beragam hal. Republika melakukan seleksi dan berhak menayangkan berbagai kiriman Anda baik dalam dalam bentuk video, tulisan, maupun foto. Video, tulisan, dan foto yang dikirim tidak boleh sesuatu yang hoaks, berita kebohongan, hujatan, ujaran kebencian, pornografi dan pornoaksi, SARA, dan menghina kepercayaan/agama/etnisitas pihak lain. Pertanggungjawaban semua konten yang dikirim sepenuhnya ada pada pengirim. Silakan kirimkan video, tulisan dan foto ke [email protected].
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement