Santunan Gagal Ginjal, Masalah Selesai?

Keluarga korban gagal ginjal akut menagih komitmen pemerintah.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

Yusuf Maulana, menjadi salah satu dari 312 penerima santunan dari pemerintah terhadap keluarga korban gangguan ginjal akut progresif atipikal atau GGAPA. Dia berharap, langkah tersebut bukan akhir dari kepedulian pemerintah. Pemerintah dia minta untuk lebih peduli pada riset dan politik ilmu pengetahuan dan belajar dari kasus yang merenggut nyawa...

 
Berita Terpopuler